3 episodes

Dialog ringan dengan pembahasan-pembahasan menarik seperti konflik kehidupan, agama, lika-liku hidup, positive & negative thoughts, kearifan lokal dan masih banyak lainnya. Dan tentunya kami merekam ketika Ghifar dan Afif sedang cocok waktunya (maklum kita sok sibuk).
Silahkan berpartisipasi untuk mengirim cerita kamu yang nantinya akan kami bacakan yaaa, kirim ke podcastdialek@gmail.com
Untuk mengetahui Afif dan Ghifar seperti apa didalam kehidupan sosmed bisa juga kok: Instagram: achmadrafif & asdfghifar Twitter: achmadrafif_ dan asdfghifar

Dialek Podcast Dialek Podcast

    • Education

Dialog ringan dengan pembahasan-pembahasan menarik seperti konflik kehidupan, agama, lika-liku hidup, positive & negative thoughts, kearifan lokal dan masih banyak lainnya. Dan tentunya kami merekam ketika Ghifar dan Afif sedang cocok waktunya (maklum kita sok sibuk).
Silahkan berpartisipasi untuk mengirim cerita kamu yang nantinya akan kami bacakan yaaa, kirim ke podcastdialek@gmail.com
Untuk mengetahui Afif dan Ghifar seperti apa didalam kehidupan sosmed bisa juga kok: Instagram: achmadrafif & asdfghifar Twitter: achmadrafif_ dan asdfghifar

    Eps. 2 : Islam Yang Ditradisikan VS Tradisi Yang Diislamkan (Part 2)

    Eps. 2 : Islam Yang Ditradisikan VS Tradisi Yang Diislamkan (Part 2)

    Ini lanjutan untuk bagian terpotong di episode sebelumnya yaah yang kami rekam sebelum lebaran tiba. Masih ditemani Soekardi dengan segala keluh kesah yang selama ini dirasakannya dalam berbuat kebaikan dengan masalah yang datang seperti makian dari temannya. Proses perubahan dalam berdamai pada diri sendiri dari Soekardi tentunya menarik untuk diperbincangkan. Dan akan menghilangkan sugesti kalian tentang Islam, karena toh Islam itu asyik dan simpel kok. Tentunya Islam tetap membuat kalian keren!!

    Untuk berteman dan ingin bertanya-tanya atau berdiskusi ringan langsung dengan Soekardi, bisa di follow ig : @soekardii

    • 23 min
    Eps. 1 : Islam Yang Ditradisikan VS Tradisi Yang Diislamkan (Part 1)

    Eps. 1 : Islam Yang Ditradisikan VS Tradisi Yang Diislamkan (Part 1)

    Dari judulnya sudah pasti akan membuat kalian penasaran kaan. Kali ini Ghifar dan Afif kedatangan tamu yaitu teman kami Soekardi. Di episode kali ini akan berbicara mengenai sudut pandang kami mengenai islam yang ditradisikan dengan tradisi yang diislamkan. Dan tentunya Soekardi sebagai narasumber akan menjelaskannya dan juga menceritakan perjalanan Soekardi dari semasa yang bisa diibaratkan "ngiri" dan sekarang menjadi "nganan". Proses perubahan dalam berdamai pada diri sendiri dari Soekardi tentunya menarik untuk diperbincangkan. 

    Untuk berteman dan ingin bertanya-tanya atau berdiskusi ringan langsung dengan Soekardi, bisa di follow ig : @soekardii

    Dan tentunya part 2 akan segera rilis koook. kami tidak akan membiarkan kalian tergantung. Kami ga tega :(

    • 45 min
    Eps. 0 : Perkentalan Dialek

    Eps. 0 : Perkentalan Dialek

    "Seberapa kental sih lo?"

    eittsss jangan negative thinking dulu yaaaa dan eitsss susu kental manisnya disiapin setelah berbuka aja yaaaa... 

    Di episode ini kami akan membuat kalian lebih kental lagi dengan Dialek Podcast, dengan Ghifar dan Afif tentunya. Dan juga akan ada pembahasan-pembahasan menarik di episode selanjutnya yang akan memperkentalkan kepada kalian mengenai konflik kehidupan, agama, lika-liku hidup, positive & negative thoughts, kearifan lokal dan masih banyak lagi pastinya. 

    • 11 min

Top Podcasts In Education

Inglês Todos os Dias
Tim Barrett
Psicologia na Prática
Alana Anijar
Thinking in English
Thomas Wilkinson
Inglês do Zero
Jader Lelis
Fluency TV Inglês
Fluency Academy
Learning English Grammar
BBC Radio