15 Min.

#6 Perjamuan Basantara dari Aiola JURNAL API

    • Tagebücher

Di tengah diskursus bahasa Indonesia yang saban hari berseliweran di media sosial antara Ivan Lanin dengan Ariel Heryanto, ada sebuah oase yang berusaha dihadirkan oleh kawan-kawan literasi di Kota Surabaya dengan berusaha menarik kembali diskursus bahasa tersebut menjadi milik kita bersama (baca: rakyat) yang terlepas dari determinasi ahli bahasa dan akademisi perguruan tinggi.

Melalui momen Bulan Bahasa tahun ini, Aiola Eatery yang berlokasi di Jl. Slamet No. 16, Kota Surabaya berniat baik untuk menyediakan wadah dalam mendiskusikan diskursus bahasa tersebut dengan membawa tema Basantara.

Aiola sendiri merupakan sebuah tempat yang memiliki konsep utama berbentuk pujasera (pusat jajanan serba ada) yang diisi banyak tenant-tenant yang berasal dari PKL, di samping itu Aiola juga berusaha memberikan ruang alternatif seperti creative space yang mewadahi komunitas-komunitas atau kawula muda kreatif di Kota Surabaya.



jurnalapi.wordpress.com

Di tengah diskursus bahasa Indonesia yang saban hari berseliweran di media sosial antara Ivan Lanin dengan Ariel Heryanto, ada sebuah oase yang berusaha dihadirkan oleh kawan-kawan literasi di Kota Surabaya dengan berusaha menarik kembali diskursus bahasa tersebut menjadi milik kita bersama (baca: rakyat) yang terlepas dari determinasi ahli bahasa dan akademisi perguruan tinggi.

Melalui momen Bulan Bahasa tahun ini, Aiola Eatery yang berlokasi di Jl. Slamet No. 16, Kota Surabaya berniat baik untuk menyediakan wadah dalam mendiskusikan diskursus bahasa tersebut dengan membawa tema Basantara.

Aiola sendiri merupakan sebuah tempat yang memiliki konsep utama berbentuk pujasera (pusat jajanan serba ada) yang diisi banyak tenant-tenant yang berasal dari PKL, di samping itu Aiola juga berusaha memberikan ruang alternatif seperti creative space yang mewadahi komunitas-komunitas atau kawula muda kreatif di Kota Surabaya.



jurnalapi.wordpress.com

15 Min.