4 episodes

Kumpulan pemuda yang ingin ngobrol santai tetapi susah untuk berkumpul

Generasi Sampul Generasi Susah Ngumpul

    • Society & Culture

Kumpulan pemuda yang ingin ngobrol santai tetapi susah untuk berkumpul

    Pihak Ketiga (Part 1)

    Pihak Ketiga (Part 1)

    Pihak ketiga? Apa itu pihak ketiga? Setiap orang memiliki berbagai sudut pandang tentang orang ketiga atau bahkan pernah mengalaminya. Baik itu sebagai pihak yang menyakiti ataupun pihak yang tersakiti. Kali ini kita akan membahas tentang Pihak Ketiga dengan sedikit pengalaman yang sudah pernah kita alami.

    • 22 min
    CINTA

    CINTA

    Apa sih cinta itu? Terkadang kita sendiri sulit memaknai cinta, terlalu naif dalam mendeskripsikan arti cinta, Cinta bisa jadi hanya sebuah wadah atau bahkan hanya perasaan semu. Tetapi setiap orang punya cara dan persepsi yang unik dalam memaknai cinta, termasuk kami bertiga. Kali ini kita bertiga akan membahas makna cinta dengan pengalaman-pengalaman yang pernah kita alami. 

    • 30 min
    Kampus Impian

    Kampus Impian

    Setiap orang selalu punya kampus yang diimpikan. Tetapi tidak semua yang kita impikan dapat tercapai. Terkadang dalam pemilihan kampus impian terdapat kebimbangan dari dalam diri kita sendiri. Pada kesempatan kali ini, kami akan berbagi cerita tentang pertimbangan-pertimbangan dalam memilih kampus impian.

    • 33 min
    Introduction Generasi Sampul

    Introduction Generasi Sampul

    Generasi Sampul adalah kumpulan orang-orang yang hidup dalam satu generasi tetapi ingin ngobrol santai bareng walaupun susah untuk kumpul bareng. Pada episode ini kami mencoba berkenalan dengan kalian. Karena kata orang, tak kenal maka tak sayang.

    • 9 min

Top Podcasts In Society & Culture

Söhbətgah
Söhbətgah
Ortamlarda Satılacak Bilgi
Podcast BPT
Felsefenin İzinde
Podbee Media
Hikayeden Adamlar
Podcast BPT
大竹紳士交遊録 - 大竹まことゴールデンラジオ!
文化放送PodcastQR
Oldu mu?
Cansu Dengey ve Rayka Kumru