5 episodes

Hubungan Ibu dan anak tidak selamanya mulus. Keduanya belajar. Keduanya bertumbuh. Podcast ini tentang seorang Ibu yang mengambil makna dari celotehan hati si kecil.

Sarang Hati Yessita Suseno

    • Kids & Family

Hubungan Ibu dan anak tidak selamanya mulus. Keduanya belajar. Keduanya bertumbuh. Podcast ini tentang seorang Ibu yang mengambil makna dari celotehan hati si kecil.

    Buku dan main sama pentingnya

    Buku dan main sama pentingnya

    Tobi suka sekali membaca. Buku itu dunianya. Ternyata dia terinspirasi dari Ibu. Orang tua itu modelnya anak. Harus hati-hati nih.

    • 14 min
    Jadi, Ibu boleh kerja?

    Jadi, Ibu boleh kerja?

    Tobi terus terang mengenai pendapatnya tentang Ibu yang selalu kerja. Ibu kecanduan kerja, tegasnya. Perasaan Ibu campur aduk. Apa yang harus Ibu lakukan?

    • 14 min
    Ibu boleh tahu rahasiaku!

    Ibu boleh tahu rahasiaku!

    Kepalanya penuh. Sepertinya masih ada hal yang belum disampaikan. Tapi sungguh bersyukur, dia tahu bahwa bersikap jujur itu penting.

    • 15 min
    Penemuanku untuk Ibu

    Penemuanku untuk Ibu

    Ibu kaget! Tidak menyangka ternyata itu latar belakang penemuan Tobi. Menjadi orang tua memang harus terus belajar membaca sesuatu dibalik perilaku anak dan terus mendengar.

    • 13 min
    Sarang Hati (Trailer)

    Sarang Hati (Trailer)

    • 57 sec

Top Podcasts In Kids & Family

Connect Method Parenting I Conscious Parenting, Positive Parenting, Gentle Parenting, Connective Parenting, Peaceful Parentin
Andee Martineau - Podcaster, Best-Selling Author, Parenting Coach
Lingokids: Stories for Kids —Learn life lessons and laugh!
Lingokids
Who Smarted? - Educational Podcast for Kids
Atomic Entertainment / Starglow Media
Popcorn Brainstorm! Jokes & Trivia for Kids
Netflix
Sound Detectives
Stitcher Studios / LeVar Burton Entertainment
But Why: A Podcast for Curious Kids
Vermont Public