23 afleveringen

Sebuah Kata adalah platform podcast yang berisi kata-kata untuk diri anda yang memiliki rasa.

Sebuah Kata Indra Kusuma

    • Maatschappij en cultuur

Sebuah Kata adalah platform podcast yang berisi kata-kata untuk diri anda yang memiliki rasa.

    Sampai Jumpa Wahai Kekasih

    Sampai Jumpa Wahai Kekasih

    Setiap manusia tentu akan mengalami yang namanya kematian. Tentu akan terasa menyakitkan dan sedih ketika kita ditinggalkan oleh seseorang yang kita cintai. Namun begitulah hidup, semoga kelak kita dapat berjumpa kembali dengan orang yang kita cintai.



    Terimakasih sudah mau mendengarkan podcast dari sebuah kata, jangan lupa follow juga IG ybindra8 ya. Terimakasih

    • 1 min.
    Di Atas Sajadah

    Di Atas Sajadah

    Seseorang yang memiliki masalah lalu menyampaikan keluh kesah nya kepada Tuhan di atas Sajadah. Dia sadar bahwa apa yang telah dia lalui itu sekarang hanya menjadi sejarah dan semua yang telah retak tidak dapat dipulihkan lagi seperti dulu.
    Terimakasih sudah mau mendengarkan podcast dari sebuah kata, jangan lupa follow juga IG ybindra8 ya. Terima kasih

    • 1 min.
    Kecewa Pada Orang Tua

    Kecewa Pada Orang Tua

    Adakah kamu sebagai seorang anak kecewa dengan orang tua? kecewa memiliki orang tua seperti mereka?

    Mari kita renungkan. Apakah layak kita kecewa dengan mereka? apa saja yang mereka lakukan dan apa saja yang kita lakukan?

    Jangan buru-buru marah sama orang tua mu ya. Coba kita saling memahami, kelihatannya lebih baik jika seperti itu bukan?

    jangan lupa follow juga IG ybindra98 ya. Terima kasih

    • 16 min.
    Dipelukan Malam

    Dipelukan Malam

    Puisi kali ini menceritakan seorang lelaki yang memiliki rasa cinta kepada seorang wanita. Pria ini tulus dalam mencintai wanita tersebut, namun sangat disayangkan si wanita telah memiliki pasangan. Sehingga si pria hanya bisa memendam rasa cintanya dan mengekspresikan cinta itu melalui senyuman. Mencoba untuk ikhlas walau hati tersayat melihat dia berbahagia bersama lelaki lain.

    • 1 min.
    Emosi

    Emosi

    Emosi akan selalu ada di dalam diri kita dan itu sangat perlu untuk di buang. Kita hanyalah manusia biasa yang ketika merasa sedih atau kecewa kita menangis. Menangis bukan tanda kamu lemah karena itu adalah hal yang wajar.

    • 4 min.
    Haruskah Aku Membeli Waktu?

    Haruskah Aku Membeli Waktu?

    Menceritakan rasa yang terasa sudah berbeda, tidak sama lagi seperti sediakala. Hingga muncul dalam pikiran apakah harus membeli waktunya? Agar dapat menikmati waktu bersama seperti dahulu. Terima kasih sudah mau mendengarkan podcast dari sebuah kata, jangan lupa follow juga akun instagram @sebuah_kata98 yaa.

    • 4 min.

Top-podcasts in Maatschappij en cultuur

Kind van de tornado
Radio 1
De Jongen Zonder Gisteren
NPO Luister / WNL
Als de muren konden praten
radio2
Geldtaboe door Slim Sparen
Charlotte Van Brabander van Slim Sparen
De Kunst van het Verdwijnen
VRT MAX
Nieuwe Feiten
Radio 1