10 episodes

Ruang sharing dan berbagi pengalaman hidup serta kesaksian hidup bersama Tuhan

Anchor Faith Community Bryan Alfredo

    • Religion & Spirituality

Ruang sharing dan berbagi pengalaman hidup serta kesaksian hidup bersama Tuhan

    #Day11 - Saksi dari Kursi Roda

    #Day11 - Saksi dari Kursi Roda

    Pelayanan adalah sebuah Karunia yang Tuhan berikan kepada kita, Marilah kita memberi diri untuk selalu Melayanin Tuhan dimanapun, kapanpun dan dalam kondisi apapun kita saat ini 😍

    • 6 min
    #Day10 - Pencuri Sukacita

    #Day10 - Pencuri Sukacita

    Kehidupan selalu penuh dengan Tantangan dan pergumulan. tapi jangan biarkan hal--hal tersebut menjadi "Pencuri" sukacitamu. Bentengi diri Anda dari "pencuri sukacita" itu dengan memperbarui keyakinan Anda kepada Allah setiap pagi. Lalu tenangkan hatimu dan bersukacitalah

    • 4 min
    #Day9 - Tes Kritik

    #Day9 - Tes Kritik

    Berhati-hatilah dalam berkata-kata! seperti pepatah lama berkata "Mulutmu harimaumu" Janganlah sembarangan mengkritik orang lain. Jika tujuan Anda untuk menolong, motivasi Anda untuk mengasihi, dan kerinduan Anda untuk menyenangkan Allah, maka Anda boleh mengkritik. Namun jika Anda tidak melewati ketiga tes tersebut, jangan berkata apa pun

    • 4 min
    #Day8 - Memulai Lagi

    #Day8 - Memulai Lagi

    Dalam kehidupan, Terkadang kita merasa kecil hati dan rendah diri karena kita merasa kita sangat berdosa, Namun Tuhan Yesus Telah Mati di kayu Salib dan bangkit untuk menebus hidup kita. Oleh karena itu mari kita bersama "Memulai Lagi" Hidup kita didalam Kristus Yesus.

    • 5 min
    #Day7 - Seiumbar & Balok

    #Day7 - Seiumbar & Balok

    Di dalam kehidupan ini, kita pasti sering bertemu banyak orang dengan berbagai macam latar belakang dan kepribadian dan tidak semua kepribadian tersebut sesuai dengan apa yang kita mau, namun bukan berarti kita berhak untuk Menghakmi orang tersebut. Marilah kita bersama-sama menegur dan mendorong diri kita dan orang di sekitar kita untuk bersama-sama bertumbuh dalam Kristus.

    • 5 min
    #Day6 - Sudah Terlambat

    #Day6 - Sudah Terlambat

    Dalam Kehidupan, kita terkadang sering menunda sesuatu karena kita merasa kita masih memiliki waktu dan tidak perlu terburu-buru, Namun dalam hal pertobatan tidak ada kata terlalu cepat! Marilah bersama-sama kita bertobat dan Menjalani jalan yang di tetapan Tuhan untuk kita.

    • 5 min

Top Podcasts In Religion & Spirituality

الشيخ ياسين الجمري
Yaseen Aljamri
بودكاست شقشقة
بودكاست شقشقة
فاهم
هلال السيد
The Firsts
Yaqeen Institute
Yaqeen Podcast
Yaqeen Institute
Noor - ElSira ElNabwyah - Mustafa Hosny - نور - السيرة النبوية - مصطفى حسني
Mustafa Hosny