4 Min.

Bangkit De-rindu

    • Tagebücher

Manusia hampir semuanya pasti mengalami kegagalan padahal kita sendiri sudah berusaha dan berdoa secara maksimal, tapi semesta mempunyai jawaban lain. Dan seringkali ketika kegagalan datang kita suka susah buat bangkit dan malah sering melamun. Menurut aku itu wajar karena aku pun seperti itu, tapi jangan kelamaan ya ngelamunnya karena kita harus bangkit dan jangan menyia-nyiakan kesempatan yang ada di depan.

Manusia hampir semuanya pasti mengalami kegagalan padahal kita sendiri sudah berusaha dan berdoa secara maksimal, tapi semesta mempunyai jawaban lain. Dan seringkali ketika kegagalan datang kita suka susah buat bangkit dan malah sering melamun. Menurut aku itu wajar karena aku pun seperti itu, tapi jangan kelamaan ya ngelamunnya karena kita harus bangkit dan jangan menyia-nyiakan kesempatan yang ada di depan.

4 Min.