46 episodios

Podcast yang ngobrolin budaya pop.

Lolipop Kurio Podcast

    • Sociedad y cultura

Podcast yang ngobrolin budaya pop.

    Makan tuh It's Coming Home!

    Makan tuh It's Coming Home!

    Argentina juara Copa America. Italia juara Euro. Paus Fransiskus bisa jadi adalah orang paling bahagia sejak kemarin. Kenapa? Selengkapnya di Lolipop!

    • 13 min
    Beda Nonton Bola Dulu & Sekarang

    Beda Nonton Bola Dulu & Sekarang

    Mungkin kamu satu dari sekian orang yang nggak bakal bayangin nonton bola dari layar smartphone. Di satu sisi, nonton bola jadi lebih intim. Di sisi lain, kesannya makin eksklusif. Mengapa hal itu terjadi?

    • 14 min
    Kampus kok represif?

    Kampus kok represif?

    Zaman sekarang apapun bisa jadi media. Lingkungan kampus yang harusnya bisa jadi media menempuh pendidikan agar berbudi pekerti luhur, malah semakin represif. Apa yang sedang terjadi?

    • 14 min
    Jago aja gak cukup!

    Jago aja gak cukup!

    Sepakbola lebih dari sekadar permainan. Banyak hal yang lebih penting dalam sepakbola yang kelihatannya sepele, tapi ngaruh ke permainan. Selengkapnya di Lolipop.

    • 12 min
    Menang Emang Penting, Tapi Kemanusiaan Adalah Segalanya.

    Menang Emang Penting, Tapi Kemanusiaan Adalah Segalanya.

    Humanity Above Football,  Cristian Eriksen mengingatkan kita; hidup dan mati jaraknya tipis sekali. Selengkapnya di Lolipop.

    • 12 min
    Novel Indonesia yang (harus banget) dijadiin Film

    Novel Indonesia yang (harus banget) dijadiin Film

    Bikin film dari novel emang tricky. Karena visual jadi nggak akan menang jika diadu imajinasi pembaca yang bisa sedemikian liar. Tak sedikit novel/sastra Indonesia yang mengecewakan saat diangkat ke layar lebar. Namun ada juga yang berhasil. Di episode kali ini, Lolipop akan merekomendasikan novel-novel Indonesia yang layak difilmkan.

    • 14 min

Top podcasts en Sociedad y cultura

Seminario Fenix | Brian Tracy
matiasmartinez16
The Wild Project
Jordi Wild
El lado oscuro
Danny McFly
Despertando
Dudas Media
TED en Español
TED
Enigmas sin resolver
Uforia Podcasts