3 episodios

Podcast Kelas Negarawan Muda (KNM) merupakan platform audio yang membahas seputar pendidikan politik. Podcast KNM diharapkan dapat menjadi pendidikab alternatif anak-anak muda yang tulus tertarik pada isu politik

KNM Podcast KNM Podcast

    • Ciencia

Podcast Kelas Negarawan Muda (KNM) merupakan platform audio yang membahas seputar pendidikan politik. Podcast KNM diharapkan dapat menjadi pendidikab alternatif anak-anak muda yang tulus tertarik pada isu politik

    Eps 3 #bincangprofesi : Palang Merah Indonesia dan Perannya untuk Kemanusiaan

    Eps 3 #bincangprofesi : Palang Merah Indonesia dan Perannya untuk Kemanusiaan

    Di episode ketiga ini akan membahas seputar organisasi Palang Merah Indonesia yang akan dijelaskan oleh Andi Angger Sutawijaya, Pengurus bagian PMR dan Kerelawanan di PMI DKI Jakarta. Episode ini akan membahas seputar latar belakang terbentuknya PMI, kontribusi PMI dalam melakukan kegiatan kemanusiaan, dan perannya dalam membantu massa aksi dan polisi saat demonstrasi berlangsung. Semua dirangkum dalam episode 3 #bincangprofesi

    • 38 min
    Eps 2 #bincangprofesi : Tingginya minat menonton layanan streaming, berpengaruh kepada translator?

    Eps 2 #bincangprofesi : Tingginya minat menonton layanan streaming, berpengaruh kepada translator?

    Di episode ini, kita membahas mengenai profesi Translator oleh Fajri Mulyadi, Senior Executive di Walt Disney Company. Mulai dari pengalaman selama menjadi translator, hambatan serta potensi, pengaruh kenaikan minat masyarakat terhadap layanan streaming, dan pembahasan penting lainnya akan dikupas tuntas di podcast KNM episode 2 #bincangprofesi

    • 1h 8 min
    Eps 1 #bincangprofesi : strategi kebertahanan usaha ditengah pandemi, Bersama Fauzan Martak

    Eps 1 #bincangprofesi : strategi kebertahanan usaha ditengah pandemi, Bersama Fauzan Martak

    Di episode 1 #bincangprofesi ini akan membahas tentang profesi Fauzan martak sebagai pengusaha konveksi Syapp yang telah berjalan selama 3 tahun. Bagaimana cara Fauzan mempertahankan usahanya ditengah pandemi yang melanda? Apa strategi yang digunakan untuk menjalankan usahanya selama 3 tahun hingga adaptasi yang harus dilakukan dalam masa pandemi ini? Semua akan dibahas di episode 1 ini

    • 22 min

Top podcasts en Ciencia

Astronomía y algo más
Ricardo Garcia
Palabra Plena, con Gabriel Rolón
Infobae
Sidenote by AsapSCIENCE
AsapSCIENCE
Saúde em dia
RFI Brasil
Mongabay Newscast
Mongabay
Muy Interesante - Grandes Reportajes
Zinet Media