21 min

Being A Social Media Freak, Should We Take A Break‪?‬ Dari Dyantie

    • Personal Journals

Siapa sih yang gak kenal sosial media? Pasti setiap orang minimal punya satu akun yang akan dipakai berselancar atau stalking di waktu luang. Bukan hal yang aneh sih karena kita memang ada di zamannya. Di sosial media kita bisa menemukan banyak hal mulai dari yang edukatif, menginspirasi, kontroversial sampai yang sensasional dan bikin viral.

Kalau kita gak bisa mengelola penggunaan sosial media dengan baik, mungkin yang terjadi bukannya merasa terhibur atau terinspirasi tapi justru malah bikin anxiety dan insecurity menghampiri. Di episode ini kamu akan diajak mendengarkan light-talk Dyantie dan Arsanti sebagai social media freak yang sempat menjalankan "social media detox". Ternyata rehat sebentar bisa menyadarkan tentang banyak hal yang terlewatkan: dunia kita tidak sefana layar visual!

Siapa sih yang gak kenal sosial media? Pasti setiap orang minimal punya satu akun yang akan dipakai berselancar atau stalking di waktu luang. Bukan hal yang aneh sih karena kita memang ada di zamannya. Di sosial media kita bisa menemukan banyak hal mulai dari yang edukatif, menginspirasi, kontroversial sampai yang sensasional dan bikin viral.

Kalau kita gak bisa mengelola penggunaan sosial media dengan baik, mungkin yang terjadi bukannya merasa terhibur atau terinspirasi tapi justru malah bikin anxiety dan insecurity menghampiri. Di episode ini kamu akan diajak mendengarkan light-talk Dyantie dan Arsanti sebagai social media freak yang sempat menjalankan "social media detox". Ternyata rehat sebentar bisa menyadarkan tentang banyak hal yang terlewatkan: dunia kita tidak sefana layar visual!

21 min