4 min.

Ekspose Inovasi Buah Tropika 2021 BALITBU Podcast

    • Regering

Sobat tani, untuk mendiseminasikan teknologi inovasi buah tropika , Badan litbang pertanian, melalui Balai Penelitian anaman buah  menyelenggarakan Expose Inovasi Buah Tropika 

Dalam kegiatan ini salah satu yang paling tunggu oleh petani adalah Bimbingan Teknis. Pada kegiatan Bimbingan Teknis ada beberapa kegiatan yaitu :


Ir. Sunyoto memandu Teknologi Budidaya Tanaman Pepaya dan serta Pengendalian Hama Penyakit Pepaya dipandu oleh Dr. Affandi
Ir. Irwan Muas, M.P.,  dengan Teknologi Budidaya Pisang dan Dr. Riska tentang Hama Penyakit Pisang Dan Penangananya.
Dr. Martias, mengenai Budidaya Tanaman Manggis serta Pengendalian Hama Penyakit Manggis oleh Liza Octriana, S.P.,Msi
Ir. NLP. Indriyani, M.P. menyampikan tentang Budidaya Tanaman Durian untuk Pengandalian Hama Penyakit Durian oleh Deni Emilda, S.Si., M.Sc. Dan tentunya juga dipandu oleh pakar durian Dr Panca Jarot santoso

Bimbingan teknis dibuka oleh resmi dibuka oleh Plt. Kepala Balitbu Tropika Dr. Ir. Ellina Mansyah, M.P. diikuti oleh 53 orang peserta yang berasal  dari petani dari berbagai daerah di Sumatera Barat terdiri dari petani pisang, pepaya , durian dan manggis

Dalam sambutannya Dr Ellina Mansyah menyampaikan bahwa Balitbu Tropika siap dan terbuka untuk bekerja sama ataupun pendampingan kepada siapapun yang ingin melaksanakan Budidaya Tanaman Buah Tropika” 

Tidak hanya materi di ruang saja, para peserta langsung diajak turun ke lapang ke IP2TP Aripan untuk belajar langsung tentang perbanyakan tanaman pisang maupun pepaya. Juga untuk melihat budidaya durian dan manggis.

Bimbingan teknik ini merupakan salah satu wadah untuk mendiseminasikan kinerja dan hasil-hasil yang dicapai oleh Kementan dalam memajukan pertanian di Indonesia kepada masyarakat luas.

Sobat tani, untuk mendiseminasikan teknologi inovasi buah tropika , Badan litbang pertanian, melalui Balai Penelitian anaman buah  menyelenggarakan Expose Inovasi Buah Tropika 

Dalam kegiatan ini salah satu yang paling tunggu oleh petani adalah Bimbingan Teknis. Pada kegiatan Bimbingan Teknis ada beberapa kegiatan yaitu :


Ir. Sunyoto memandu Teknologi Budidaya Tanaman Pepaya dan serta Pengendalian Hama Penyakit Pepaya dipandu oleh Dr. Affandi
Ir. Irwan Muas, M.P.,  dengan Teknologi Budidaya Pisang dan Dr. Riska tentang Hama Penyakit Pisang Dan Penangananya.
Dr. Martias, mengenai Budidaya Tanaman Manggis serta Pengendalian Hama Penyakit Manggis oleh Liza Octriana, S.P.,Msi
Ir. NLP. Indriyani, M.P. menyampikan tentang Budidaya Tanaman Durian untuk Pengandalian Hama Penyakit Durian oleh Deni Emilda, S.Si., M.Sc. Dan tentunya juga dipandu oleh pakar durian Dr Panca Jarot santoso

Bimbingan teknis dibuka oleh resmi dibuka oleh Plt. Kepala Balitbu Tropika Dr. Ir. Ellina Mansyah, M.P. diikuti oleh 53 orang peserta yang berasal  dari petani dari berbagai daerah di Sumatera Barat terdiri dari petani pisang, pepaya , durian dan manggis

Dalam sambutannya Dr Ellina Mansyah menyampaikan bahwa Balitbu Tropika siap dan terbuka untuk bekerja sama ataupun pendampingan kepada siapapun yang ingin melaksanakan Budidaya Tanaman Buah Tropika” 

Tidak hanya materi di ruang saja, para peserta langsung diajak turun ke lapang ke IP2TP Aripan untuk belajar langsung tentang perbanyakan tanaman pisang maupun pepaya. Juga untuk melihat budidaya durian dan manggis.

Bimbingan teknik ini merupakan salah satu wadah untuk mendiseminasikan kinerja dan hasil-hasil yang dicapai oleh Kementan dalam memajukan pertanian di Indonesia kepada masyarakat luas.

4 min.

Mest populære podcasts inden for Regering

DET BLÅ HJØRNE - DEN POLITISKE PODCAST
Radio4
FRONTLINJEN
Radio4
Lyt til ledelse
Væksthus For Ledelse
Forsvaret
#værdatkæmpefor
Masterclass i vilde problemer
INVI – Institut for vilde problemer
RÅD TIL PENGE
Finanstilsynet