32 min

Harga udah naik 17% sejak awal 2024, bagaimana potensi ke depannya‪?‬ Bareksa Insight

    • Investing

Kita baru saja mendengar berita-berita global terbaru, masih banyak ketidakpastian mulai dari tensi geopolitik, inflasi global hingga potensi penundaan penurunan suku bunga. Lalu, dampaknya harga emas global rekor lagi ke US$2.300 per troy ounce.

Bagaimana potensinya ke depan masih bisa naik lagikah? Melihat data historis, untuk harga emas dalam negeri setelah Lebaran juga naik. Apa saja sebenarnya yang mempengaruhi harga emas domestik?

Pegadaian sudah mendapat izin dari OJK dan emas digital Pegadaian tercatat dan tersimpan di brankas Pegadaian. Sebagian masyarakat ada yang masih belum paham mengenai emas digital ini. Lalu apa beda dan keunggulannya dari emas digital vs beli emas fisik di toko?

Simak insight dan tips investasi emas biar bisa cuan di episode kali ini bersama Elvi Rofiqotul Hidayah, Chief Marketing Officer &Product Development PT Pegadaian!


Coba Bareksa Emas sekarang!
https://bareksa.onelink.me/bLEI/YTBar...

Kita baru saja mendengar berita-berita global terbaru, masih banyak ketidakpastian mulai dari tensi geopolitik, inflasi global hingga potensi penundaan penurunan suku bunga. Lalu, dampaknya harga emas global rekor lagi ke US$2.300 per troy ounce.

Bagaimana potensinya ke depan masih bisa naik lagikah? Melihat data historis, untuk harga emas dalam negeri setelah Lebaran juga naik. Apa saja sebenarnya yang mempengaruhi harga emas domestik?

Pegadaian sudah mendapat izin dari OJK dan emas digital Pegadaian tercatat dan tersimpan di brankas Pegadaian. Sebagian masyarakat ada yang masih belum paham mengenai emas digital ini. Lalu apa beda dan keunggulannya dari emas digital vs beli emas fisik di toko?

Simak insight dan tips investasi emas biar bisa cuan di episode kali ini bersama Elvi Rofiqotul Hidayah, Chief Marketing Officer &Product Development PT Pegadaian!


Coba Bareksa Emas sekarang!
https://bareksa.onelink.me/bLEI/YTBar...

32 min