6 episodes

Obrolan soal banyak hal, antara dua perempuan yang memilih telponan, supaya tetap jaga jarak aman

Sambungan Telepon Icha dan Tamimah

    • Society & Culture

Obrolan soal banyak hal, antara dua perempuan yang memilih telponan, supaya tetap jaga jarak aman

    Childfree: Tidak Percaya Diri atau Sadar Diri?

    Childfree: Tidak Percaya Diri atau Sadar Diri?

    Pembicaraan soal childfree semakin ramai diperbincangkan, meskipun pilihan ini bukan sesuatu yang baru. Beberapa menganggap bahwa childfree adalah hal yang baik, tapi ada juga yang menganggap bahwa childfree adalah hal yang sebaiknya tidak menjadi opsi untuk sepasang suami istri. Apa dan bagaimana sebetulnya childfree, mari berbagi pendapat!

    • 38 min
    25 Tahun: Untukmu Idealmu, Untukku Idealku

    25 Tahun: Untukmu Idealmu, Untukku Idealku

    25 Tahun Idealnya Punya Apa?



    Tabungan 100 Juta? KPR Rumah? Slot Saham di Perusahaan BUMN? Atau Waktu Tidur 8 Jam Sehari?

    Ideal kalau dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia; sangat sesuai dengan yang dicita-citakan atau diangan-angankan atau dikehendaki. Cita-cita siapa? Angan-angan siapa? Tentu milik yang menjalankan, semoga 25 tahunnya bahagia~

    • 31 min
    Ini Soal Meminta dan Berterimakasih

    Ini Soal Meminta dan Berterimakasih

    Meminta itu hal yang wajar, tapi saat sudah diberi, jangan lupa berterimakasih~

    • 20 min
    Tau Tau Nikah Muda

    Tau Tau Nikah Muda

    Tau tau nikah, tiba-tiba unggah foto berdua, oh mungkin mereka ta'aruf, bukan pacaran. Sekarang kan lagi banyak yang melakukan proses itu dalam hubungannya, banyak juga yang cari tau dan jadi mau ikutan. 

    • 32 min
    Mau Ceritain Tempat Paling Tenang di Dunia

    Mau Ceritain Tempat Paling Tenang di Dunia

    Kata orang merantau itu menantang dan gak menyenangkan, tapi waktu kami merantau, justru ketemu sama tempat paling tenang di dunia. 

    Berlebihan? Gapapa, kami mengakui itu dan mau bagi ceritanya

    • 35 min
    Kenalan Dulu, Berekspektasi Kemudian

    Kenalan Dulu, Berekspektasi Kemudian

    Hai hai hai

    Di episode pertama ini, kami bakal kenalan dulu. Terus lanjut ngebahas hal-hal yang biasanya muncul habis kenalan, macam first impression dan ekspektasi orang ke kita. Selamat mendengarkan 

    • 22 min

Top Podcasts In Society & Culture

Rahva oma kaitse
(Raadio 2)
Müstiline Venemaa
(Vikerraadio)
Jäljed gloobusel
Kuku Raadio
Olukorrast riigis
(Raadio 2)
Toidujutud
Delfi Meedia
Reedene intervjuu
(Vikerraadio)