3 min

QnA#029 - Apakah sisa daging, ikan, sisa makanan yang digoreng bisa masuk ke dalam komposter‪?‬ Ngobrol Sore Urban Farming

    • Home & Garden

Apakah sisa daging, sisa ikan, sisa ayam, sisa makanan yang digoreng, sisa tumisan bisa masuk ke dalam komposter?

Pertanyaan ini termasuk cukup sering disampaikan kepada saya sebagai praktisi komposting.

Secara umum, kalau saya, semua sisa bahan organik masuk ke dalam komposter, kecuali yang benar-benar cukup lama terurai seperti daun, batang kayu, tulang sapi, dan sejenisnya.

Penjelasan selengkapnya ada di video ya 👍🌱

Mau ikut belajar komposting secara online batch selanjutnya? Silakan mendaftar di link berikut:

bit.ly/DaftarGrupWAKomposting

Ada pertanyaan seputar komposting dan urban farming? Silakan tinggalkan di kolom komentar ya 👍🌱

#rumahhijaunet
#komposting
#komposter
#qna

Apakah sisa daging, sisa ikan, sisa ayam, sisa makanan yang digoreng, sisa tumisan bisa masuk ke dalam komposter?

Pertanyaan ini termasuk cukup sering disampaikan kepada saya sebagai praktisi komposting.

Secara umum, kalau saya, semua sisa bahan organik masuk ke dalam komposter, kecuali yang benar-benar cukup lama terurai seperti daun, batang kayu, tulang sapi, dan sejenisnya.

Penjelasan selengkapnya ada di video ya 👍🌱

Mau ikut belajar komposting secara online batch selanjutnya? Silakan mendaftar di link berikut:

bit.ly/DaftarGrupWAKomposting

Ada pertanyaan seputar komposting dan urban farming? Silakan tinggalkan di kolom komentar ya 👍🌱

#rumahhijaunet
#komposting
#komposter
#qna

3 min