6 episodios

Di podcast ini saya akan berbagi pengalaman, pengetahuan, serta informasi mengenai dunia aktivisme, serta kehidupan individu difabel. Semoga dapat memberikan manfaat. Silahkan bagikan jika isi podcast ini bermanfaat. Jika ada saran, sampaikan saran Anda ke joni.yulianto@gmail.com

Jonie's Podcast Joni Yulianto

    • Cultura y sociedad

Di podcast ini saya akan berbagi pengalaman, pengetahuan, serta informasi mengenai dunia aktivisme, serta kehidupan individu difabel. Semoga dapat memberikan manfaat. Silahkan bagikan jika isi podcast ini bermanfaat. Jika ada saran, sampaikan saran Anda ke joni.yulianto@gmail.com

    Belajar dari MUNAS PEREMPUAN - Pentingnya Ruang Alternatif Mendengarkan Suara Kelompok Minoritas

    Belajar dari MUNAS PEREMPUAN - Pentingnya Ruang Alternatif Mendengarkan Suara Kelompok Minoritas

    Dalam episode ini, saya hanya berbagi hal kecil tentang pentingnya ruang alternatif untuk mendenarkan suara kelompok minoritas.

    • 14 min
    PERCAYA DIRI BUKAN KARENA KELEBIHAN ANDA MELAINKAN PENGHARGAAN ATAS DIRI ANDA SENDIRI

    PERCAYA DIRI BUKAN KARENA KELEBIHAN ANDA MELAINKAN PENGHARGAAN ATAS DIRI ANDA SENDIRI

    Setelah lama terbengkalai, akhirnya podcast ini hadir lagi. Di episode ini saya hanya sedikit ingin berbagi tentang kepercayaan diri. Ini pertanyaan yang banyak ditanyakan kepada saya. Biasanya dari mereka yang tidak saya kenal. Semoga konten ini relate dengan situasi Anda dan bermanfaat.

    • 16 min
    Menyambut dan Mempersiapkan yang Terbaik, Berbagi Pengalaman Membersamai Putri Kami yang Difabel

    Menyambut dan Mempersiapkan yang Terbaik, Berbagi Pengalaman Membersamai Putri Kami yang Difabel

    Ketemu lagi pemiarsa dengan Jonie's Podcast. Untuk yang sudah menunggu episode ini, maafkan yaa, setelah dua minggu baru sempat ber'cuap-cuap' lagi di podcast. Episode ini sangat spesial, karena akhirnya saya berhasil membujuk mantan pacar buat cerita pengalaman kami bersama-sama membesarkan putri kedua kami yang mengalami cerebral palsy, hanya berbekal tekat dan semangat untuk saling menguatkan. Dia bilang bahagia itu pilihan dan tanpa syarat. Bagaimana detailnya, simak aja ya pemiarsa. Silahkan subscribe untuk mendapatkan notifikasi episode-episode berikutnya dari podcast ini. Jangan lupa share kepada orang-orang tercinta anda. Komentar dan saran kalian juga ditunggu ya. Dapat dikirim ke joni.yulianto@icloud.com

    • 42 min
    Menyimak Pemikiran Para Pendekar: Mengintip Resolusi Beberapa Aktivis Pergerakan Difabel Tahun 2021

    Menyimak Pemikiran Para Pendekar: Mengintip Resolusi Beberapa Aktivis Pergerakan Difabel Tahun 2021

    Halo Listeners / Pemiarsa, selamat tahun baru 2021 dan melepas 2020 dengan penuh syukur dan sukacita.

    Di episode ini, saya merasa sangat istimewa bisa menyelesaikannya, selain sebagai agenda mengisi pergantian tahun, episode ini juga merupakan buah pikiran dari sejumlah aktivis difabel yang telah berkenan membagikan gagasan mereka mengenai resolusi gerakan difabel untuk 2021.

    Dalam episode ini, saya kedatangan sejumlah tamu, mereka adalah:
    1. Purwanti dari SIGAB Indonesia,
    2. Slamet Tohari dari Universitas Brawijaya,
    3. Luluk Ariantini dari Situbondo,
    4. Sunarman Sukamto dari Kantor Staf Presiden (KSP),
    5. Berti Solidima Malingara dari GARAMIN NTT,
    6. Angga Yanuar dari NLR Indonesia,
    7. Robandi dari SIGAB / SOLIDER,
    8. Nur Syarif Ramadan dari PERDIK,
    9. Irul dari Lamongan Jawa Timur, serta
    10. Ishak Salim dari PERDIK Makassar.

    Terimakasih kepada teman-teman di atas yang telah membagikan buah pemikirannya di podcast sederhana ini.

    Mereka adalah rekan-rekan aktivis difabel yang telah banyak bergiat di daerah maupun nasional. Silahkan disimak resolusi mereka untuk gerakan difabel tahun 2021. Fokus pada isinya saja ya, jangan kualitas produksi podcast, apa lagi audio editingnya, karena ini masih edisi podcaster amatiran:)

    Komen, pertanyaan dan saran silahkan ke joni.yulianto@gmail.com

    Terimakasih banyak telah mengunjungi podcast ini, dan selamat mendengarkan

    Salam,

    Jonie’s Podcast

    • 46 min
    Berbagi: Salah Satu Resolusi di 2021 - Apa Manfaatnya?

    Berbagi: Salah Satu Resolusi di 2021 - Apa Manfaatnya?

    Selamat datang di episode pertama podcast saya. Disini saya memperbincangkan 'Berbagi' sebagai salah satu resolusi di 2021. Silahkan meninggalkan komentar dan saran anda untuk podcast berikutnya yang lebih menarik.

    • 14 min
    Jonie's Podcast (Trailer)

    Jonie's Podcast (Trailer)

    • 39 segundos

Top podcasts de Cultura y sociedad

The Wild Project
Jordi Wild
Relojeros
Onda Cero Podcast
A solas... con Vicky Martín Berrocal
Podium Podcast
LO QUE TÚ DIGAS con Alex Fidalgo
Alex Fidalgo
Sastre y Maldonado
SER Podcast
La cena de los idiotés
SER Podcast