1 episode

Podcast Ubur-Ubur akan membahas tentang kehidupan mahasiswa, dimana suka-duka dan berbagai kendala kerap dirasakan oleh mahasiswa dalam menjalankan aktivitas perkuliahan, baik dalam kesulitan memahami materi yang diberikan, dan juga bagaimana mahasiswa mengatasi kebosanan disaat menjalani aktivitas perkuliahan. Semua drama-drama selama perkuliahan akan kami sajikan dalam Podcast Ubur-Ubur.

Ubur-Ubur Agnes Adfira

    • Education

Podcast Ubur-Ubur akan membahas tentang kehidupan mahasiswa, dimana suka-duka dan berbagai kendala kerap dirasakan oleh mahasiswa dalam menjalankan aktivitas perkuliahan, baik dalam kesulitan memahami materi yang diberikan, dan juga bagaimana mahasiswa mengatasi kebosanan disaat menjalani aktivitas perkuliahan. Semua drama-drama selama perkuliahan akan kami sajikan dalam Podcast Ubur-Ubur.

    Kehidupan Mahasiswa Selama Pandemi

    Kehidupan Mahasiswa Selama Pandemi

    Pada episode kali ini Ubur-Ubur membahas tentang kehidupan mahasiswa selama pandemi, dimana suka-duka dan berbagai kendala kerap dirasakan oleh mahasiswa dalam menjalankan aktivitas perkuliahan online, baik dalam kesulitan memahami materi dikarenakan kendala sinyal, dan juga bagaimana mahasiswa mengatasi kebosanan selama pandemi saat ini.

    Podcast ini dibawakan oleh Nur Adi Pratama sebagai host dalam episode kali ini, dan untuk pembicara ada beberapa mahasiswa, mereka adalah Prayoga Adi S, Agnes Adifira R, Ani Rodhotul J, Sahal Ali S.

    • 19 min

Top Podcasts In Education

Jari Sarasvuo podcast
Trainers' House
Simple Swedish Podcast
Swedish Linguist
Learning English Vocabulary
BBC Radio
The Mel Robbins Podcast
Mel Robbins
Coffee Break Swedish
Coffee Break Languages
The Subtle Art of Not Giving a F*ck Podcast
Mark Manson