4 episodes

Podcast ini menjadi tempat kami, Simson @simsonsinaga dan Vicia @rietsivicia, bercerita perjalanan pernikahan kami, bagaimana kami mengalami suka duka bersama dan bagaimana tuntunan Tuhan yang kami percaya akhirnya membuat kami semakin bersatu menjalani panggilan Tuhan. Semoga Podcast ini bermanfaat bagi pasangan suami istri atau yang ingin mengetahui dinamika dalam pernikahan. Selamat mendengarkan. Follow juga instagram kami di @datingaftersixyears.

Dating After Six Years Simson Sinaga & Rietsi Vicia

    • Society & Culture

Podcast ini menjadi tempat kami, Simson @simsonsinaga dan Vicia @rietsivicia, bercerita perjalanan pernikahan kami, bagaimana kami mengalami suka duka bersama dan bagaimana tuntunan Tuhan yang kami percaya akhirnya membuat kami semakin bersatu menjalani panggilan Tuhan. Semoga Podcast ini bermanfaat bagi pasangan suami istri atau yang ingin mengetahui dinamika dalam pernikahan. Selamat mendengarkan. Follow juga instagram kami di @datingaftersixyears.

    DASY #4 - Pentingnya Komunitas Kristen

    DASY #4 - Pentingnya Komunitas Kristen

    Ternyata sebuah komunitas itu penting untuk menjaga kami agar tetap pada track yang benar. Kami tidak pernah menyadari pentingnya sebuah komunitas kristen terkhusus di saat sudah menikah. Kami tau bahwa komunitas itu penting, tapi tidak pernah merasa butuh komunitas kristen khusus bagi yang sudah menikah. Di podcast ini kami cerita bagaimana akhirnya kami merasa pentingnya komunitas kristen khusus marriage bagi kami. 
    Buat teman-teman pendengar yg ingin kenal kami lebih lagi, silahkan contact di instagram kami @simsonsinaga https://www.instagram.com/simsonsinaga/ dan @rietsivicia https://www.instagram.com/rietsivicia/ Follow juga instagram kami di @datingaftersixyears.

    • 29 min
    DASY #3 - Bersyukur Belum Punya Anak

    DASY #3 - Bersyukur Belum Punya Anak

    Nggak pernah menyangka kalo kami bisa bersyukur belum punya anak. Awalnya sering bertanya kenapa ya kami kok belum punya anak, seakan-akan punya anak adalah target setelah menikah. Bahkan menjadi sebuah kompetisi dunia, padahal kami tidak didefinisikan dari punya anak atau tidak. Disini kami sharing bagaimana proses kami dari tidak bersyukur sampai akhirnya bisa bilang kalau kami bersyukur belum punya anak. Buat teman-teman pendengar yg ingin kenal kami lebih lagi, silahkan contact di instagram kami @simsonsinaga https://www.instagram.com/simsonsinaga/ dan @rietsivicia https://www.instagram.com/rietsivicia/ Follow juga instagram kami di @datingaftersixyears.

    • 27 min
    DASY #2 - Memahami Pernikahan yang Terbuka

    DASY #2 - Memahami Pernikahan yang Terbuka

    Ternyata waktu kami menikah kami belum benar-benar terbuka 100% satu sama lain. Ada hal-hal yang saling kami sembunyikan. Sekarang kami sudah saling terbuka 100%. Efeknya kami sekarang lega dan tanpa beban. Semuanya ini tentu bisa terjadi karena komunitas gereja kami dan paling utama Tuhan yg membantu bukakan hati kami. 
    Buat teman-teman pendengar yg ingin kenal kami lebih lagi, silahkan contact di instagram kami @simsonsinaga https://www.instagram.com/simsonsinaga/ dan @rietsivicia https://www.instagram.com/rietsivicia/ Follow juga instagram kami di @datingaftersixyears.

    • 28 min
    DASY #1 - Apa itu DATING?

    DASY #1 - Apa itu DATING?

    Episode perdana ini, kami akan bahas tentang “dating”. Apa yang kami pahami tentang “dating” sebelum 6 tahun pernikahan kami dan setelahnya dan apa aja sih pembahasan ketika lagi dating sama pasangan kita. Buat teman-teman pendengar yg ingin kenal kami lebih lagi, silahkan contact di instagram kami @simsonsinaga https://www.instagram.com/simsonsinaga/ dan @rietsivicia https://www.instagram.com/rietsivicia/ Follow juga instagram kami di @datingaftersixyears.

    • 26 min

Top Podcasts In Society & Culture

Miss Me?
BBC Sounds
Rylan: How to Be...
BBC Sounds
The Louis Theroux Podcast
Spotify Studios
How To Fail With Elizabeth Day
Elizabeth Day and Sony Music Entertainment
Where Everybody Knows Your Name with Ted Danson and Woody Harrelson (sometimes)
Team Coco & Ted Danson, Woody Harrelson
Uncanny
BBC Radio 4