13 episodes

BUILDING AN INCLUSIVE THEOLOGY.

Selamat datang di Ngaji Diri. Saya, Amar Alfikar, a queer muslim activist, mengajak kawan-kawan untuk membangun narasi-narasi tentang kemerdekaan diri, serta mendorong solidaritas kemanusiaan dan inklusivitas untuk semua orang di ruang-ruang iman dan spiritual. 

Follow instagram: @podcast.ngajidiri | twitter: @pod_ngajidiri | YouTube Channel: bit.ly/channelngajidiri
Kirimkan pertanyaan, pengalaman dan topik ke: podcast.ngajidiri@gmail.com

-- Support this podcast: beacons.ai/ngajidiri --

Ngaji Diri Podcast Ngaji Diri

    • Religion & Spirituality

BUILDING AN INCLUSIVE THEOLOGY.

Selamat datang di Ngaji Diri. Saya, Amar Alfikar, a queer muslim activist, mengajak kawan-kawan untuk membangun narasi-narasi tentang kemerdekaan diri, serta mendorong solidaritas kemanusiaan dan inklusivitas untuk semua orang di ruang-ruang iman dan spiritual. 

Follow instagram: @podcast.ngajidiri | twitter: @pod_ngajidiri | YouTube Channel: bit.ly/channelngajidiri
Kirimkan pertanyaan, pengalaman dan topik ke: podcast.ngajidiri@gmail.com

-- Support this podcast: beacons.ai/ngajidiri --

    Mencari Tuhan di Pesantren Transpuan | #imanE03 | #idahobit2021

    Mencari Tuhan di Pesantren Transpuan | #imanE03 | #idahobit2021

    Di episode spesial IDAHOBIT (International Day Againts Homophobia, Biphobia dan Transphobia) tahun ini, saya mengajak anda semua untuk menggali lebih dalam, belajar lebih banyak tentang pesantren Al Fatah, yang didirikan, dikelola, diasuh oleh komunitas transpuan di Jogjakarta. Komunitas yang selama ini dianggap dan dilabeli sebagai orang yang jauh dari Tuhan, jauh dari agama, pendosa bahkan dituding pasti masuk neraka.

    Di pesantren ini, kita akan belajar tentang empati, tentang keragaman, tentang kemanusiaan, dan tentang keadilan dalam lanskap ketuhanan.



    Jangan lupa subscribe playlist youtube kami di bit.ly/channelngajidiri, follow instagram: @podcast.ngajidiri dan twitter: @pod_ngajidiri

    -- Support this podcast: ko-fi.com/amaralfikar --

    • 26 min
    Surat dari Queer: Lebaran bukan untuk Semua | #mendengarE01

    Surat dari Queer: Lebaran bukan untuk Semua | #mendengarE01

    Lebaran tak selalu menjadi hal yang membahagiakan bagi sebagian orang. Masih banyak dari kita yang harus berpura-pura menjadi orang lain, atau memakai topeng kegembiraan, menyembunyikan banyak luka yang kita simpan rapat dalam diri. Di episode "Lebaran bukan untuk Semua", kami menerima surat-surat cerita, luapan hati dan keresahan kawan-kawan Queer tiap kali lebaran tiba. Selamat mendengar dan memaknai lebaran dengan penuh empati. Mendengar bukan untuk menghakimi, mendengar untuk memahami.

    Jangan lupa subscribe playlist youtube kami di bit.ly/channelngajidiri, follow instagram: @podcast.ngajidiri dan twitter: @pod_ngajidiri

    -- Support this podcast: ko-fi.com/amaralfikar --

    • 17 min
    Iman dan Kesehatan Mental | #imanE03

    Iman dan Kesehatan Mental | #imanE03

    Di segmen ngaji iman episode ke-3, kami berbincang dengan Fikri Abdillah, seorang transpria sekaligus founder Peduli Napas yang merupakan wadah bagi kawan-kawan queer di Surabaya untuk mendapatkan edukasi dan akses ke praktisi kesehatan mental. Kami juga berefleksi bagaimana keimanan seharusnya bisa menjadi ruang aman bagi kawan-kawan yang tengah struggling dengan kesehatan mentalnya, ruang aman yang bebas dari stigma.



    -- Kirimkan pertanyaan, pengalaman dan topik ke: podcast.ngajidiri@gmail.com, follow @podcast.ngajidiri di instagram, dan @pod_ngajidiri di twitter, subscribe juga YouTube Channel kami di http://bit.ly/channelngajidiri -- 

    -- Support the podcaster: ko-fi.com/amaralfikar --

    • 46 min
    Queer Menafsir: Azan dan Ave Maria | #kidungE02

    Queer Menafsir: Azan dan Ave Maria | #kidungE02

    Di dua episode kidung kalbu sebelumnya, kami mempersembahkan azan dan ave maria yang disenandungkan oleh Nurul dan Agetta, serta azan yang dikumandangkan oleh host Podcast Ngaji Diri. Saat ini kamu tengah mendengarkan refleksi dari tujuh kawan queer: Mayora, Neqy, Grace, Retsu, Radit, Felix dan Vera, tentang makna panggilan spiritual dan sosok Maria dalam pemaknaan queer yang mereka hayati.
    -- Kirimkan pertanyaan, pengalaman dan topik ke: podcast.ngajidiri@gmail.com, follow @podcast.ngajidiri di instagram, dan @pod_ngajidiri di twitter --
    -- Support the podcaster: ko-fi.com/amaralfikar --

    • 27 min
    Azan | Call to Prayer by a Transman Muslim

    Azan | Call to Prayer by a Transman Muslim

    The host of this Podcast Ngaji Diri which aims to bring inclusive theology in Indonesia, proudly presents to the listeners this beautiful azan.



    Support the podcaster: ko-fi.com/amaralfikar

    • 3 min
    Ragam Gender dalam Spiritualisme Bugis | #manusiaE02

    Ragam Gender dalam Spiritualisme Bugis | #manusiaE02

    Di segmen Ngaji Kemanusiaan kali ini, kami berbincang dengan Louie, seorang sejarawan dan pegiat folklore, tentang kekayaan ragam gender dalam sejarah dan kebudayaan Bugis. Kami juga menghadirkan Eman, seorang aktivis transpuan dari Sulawesi, tentang perjuangan kawan-kawan minoritas gender dalam melestarikan kebudayaan ragam identitas di tengah tantangan dari tumbuhnya tafsir agama yang menolak kebudayaan lokal nusantara.
    -- Kirimkan pertanyaan, pengalaman dan topik ke: podcast.ngajidiri@gmail.com atau DM ke instagram: @podcast.ngajidiri, twitter @pod_ngajidiri--
    -- Support the podcaster: ko-fi.com/amaralfikar --

    • 46 min

Top Podcasts In Religion & Spirituality

Mufti Menk
Muslim Central
Omar Suleiman
Muslim Central
Holy Quran Daily Podcast
Quran-Cast.net
Muhammad Hoblos
Muslim Central
Yasir Qadhi
Muslim Central
Yasser Al Dossari
Muslim Central