4 episodios

Aku, kamu, kita semuanya punya keluarga. Bagaimanapun kondisinya hari ini, masa depan tetap punya kita. Yuk bertumbuh bersama :)

Anak Pertama Salsabila Yasmin

    • Para toda la familia

Aku, kamu, kita semuanya punya keluarga. Bagaimanapun kondisinya hari ini, masa depan tetap punya kita. Yuk bertumbuh bersama :)

    04. #TalkWithMom: Hal Prinsip Sebelum Menikah

    04. #TalkWithMom: Hal Prinsip Sebelum Menikah

    Yak, jadi di episode ini kita bakal ngobrolin soal gimana sih harusnya kita minta restu sama ortu, apa aja hal prinsip yang jadi indikator kesiapan menikah, sampe kriteria calon pasangan. Langsung simak yuk.

    • 40 min
    03. #TalkWithDad: Partnering, peran perempuan dan laki-laki dalam keluarga.

    03. #TalkWithDad: Partnering, peran perempuan dan laki-laki dalam keluarga.

    Partnering before parenting. Dalam syari'at, laki-laki ada sebagai pemimpin dalam keluarga, bertanggung jawab atas nafkah dan semua keperluannya, perempuan berkewajiban untuk taat. Terlepas dari bagaimana idealnya peran seorang suami-istri, ayah-ibu, atau bahkan sampai kakek-nenek, kita bakal ngobrolin, realitanya gimana sih peran antara perempuan dan laki-laki dalam keluarga? Yaa... Dalam keluarga kita sih. Wkwk. Kali-kali kamu bisa ambil hikmahnya.

    • 31 min
    02. #TalkWithMom: Belajar Sebelum Berkeluarga, Penting Ngga Ya?

    02. #TalkWithMom: Belajar Sebelum Berkeluarga, Penting Ngga Ya?

    Sebagai anak pertama, aku sering banget cerita apapun ke umi (dan diceritain balik wkwk). Di segmen #TalkWithMom ini aku bakal diskusiin banyak hal sama umiku. Episode kali ini, umi bakal cerita tentang apa sih yang dulu umi lakukan sebelum aku ada, khususnya ketika sebelum menikah. Eh, jangan alergi dulu ya ngomongin nikah. Kita mau bareng-bareng bangun generasi masa depan bareng kan? Kamu, iya kamu

    • 45 min
    01. Kenalin: Tentang Aku dan Anak Pertama

    01. Kenalin: Tentang Aku dan Anak Pertama

    aku, kamu, kita pasti punya keluarga. Keluarga kita, dengan berbagai kondisinya pasti punya cerita dan dari situ kita bisa banyak belajar. Aku sebagai anak pertama ngerasain banget jadi partner belajar orang tua. Kalau kamu? Apa yang kamu rasain? Selamat mendengarkan. Kita bakal.bertumbuh bersama :)

    • 4 min

Top podcasts en Para toda la familia

Smash Boom Best: A funny, smart debate show for kids and family
American Public Media
澤爸的【親子對話】
魏瑋志(澤爸)
The Dad Verb Podcast
Dad Verb
媽很想聊
育兒|親職 |教育|夫妻關係
Cuentos Increíbles
Sonoro
MAMÁS EN PAUSA
MAMÁS EN PAUSA