28 分鐘

Mengapa Penting Membicarakan Kekerasan Seksual di Tengah Pandemi‪?‬ YOUTH

    • 非牟利

Semenjak imbauan pembatasan sosial COVID-19 dicanangkan, angka kekerasan seksual terhadap perempuan kian meningkat. Terhitung sampai Agustus 2021, Komnas Perempuan telah menerima 2.500 kasus kekerasan terhadap perempuan selama masa pembatasan sosial. Diperkirakan angka ini akan terus bertambah akibat faktor-faktor yang dapat memicu kekerasan di dalam rumah tangga atau pun relasi privat seperti pacaran ataupun pertemanan. Selain berisiko tertular COVID-19, perempuan di rumah hingga ruang publik pun kerap dibayang-bayangi tindakan kekerasan.

Lalu, gimana sebenarnya kondisi perempuan di saat pandemi? Apa benar pembatasan sosial ini malah menempatkan perempuan semakin rentan karena kekerasan? Terus, apa yang bisa kita lakukan untuk memutus rantai kekerasan seksual selama pandemi dan bagaimana cara kita melaporkan kasus kekerasan seksual di sekitar kita?

Barengan sama Jesslyn Tania (Hollaback Girl), series EYW podcast kali ini, kita bakal ngobrol-ngobrol soal bagaimana kasus kekerasan seksual yang kerap mengancam perempuan di masa pandemi.

Semenjak imbauan pembatasan sosial COVID-19 dicanangkan, angka kekerasan seksual terhadap perempuan kian meningkat. Terhitung sampai Agustus 2021, Komnas Perempuan telah menerima 2.500 kasus kekerasan terhadap perempuan selama masa pembatasan sosial. Diperkirakan angka ini akan terus bertambah akibat faktor-faktor yang dapat memicu kekerasan di dalam rumah tangga atau pun relasi privat seperti pacaran ataupun pertemanan. Selain berisiko tertular COVID-19, perempuan di rumah hingga ruang publik pun kerap dibayang-bayangi tindakan kekerasan.

Lalu, gimana sebenarnya kondisi perempuan di saat pandemi? Apa benar pembatasan sosial ini malah menempatkan perempuan semakin rentan karena kekerasan? Terus, apa yang bisa kita lakukan untuk memutus rantai kekerasan seksual selama pandemi dan bagaimana cara kita melaporkan kasus kekerasan seksual di sekitar kita?

Barengan sama Jesslyn Tania (Hollaback Girl), series EYW podcast kali ini, kita bakal ngobrol-ngobrol soal bagaimana kasus kekerasan seksual yang kerap mengancam perempuan di masa pandemi.

28 分鐘