8 episodes

Podcast Sahabat Pintar:
✓ Wawasan
✓ Informasi
✓ Inspiratif

Ruang Pintar Ruang Pintar Official

    • Business

Podcast Sahabat Pintar:
✓ Wawasan
✓ Informasi
✓ Inspiratif

    5 peluang usaha di tengah pandemi corona

    5 peluang usaha di tengah pandemi corona

    Perlu kita ketahui bahwa, ternyata virus corona ini tidak akan hilang dimuka bumi, oleh sebab itu adanya kebijakan New Normal di Indonesia, mau tidak mau kita harus hidup berdampingan dengan corona. Apa dampaknya, hal ini akan merubah gaya perilaku masyarakat, dan menyebabkan pola ekonomi juga perlahan ikut berubah. Kita tahu bahwa dampak corona menyebabkan sektor ekonomi menjadi menurun, angkat pengangguran dan PHK semakin meningkat. Pertanyaan Besar, apa yang harus kita lakukan untuk tetap survife menghadapi semua ini?

    • 12 min
    Roda Kehidupan

    Roda Kehidupan

    Roda Kehidupan!

    Hidup adalah sebuah perjalanan, semacam Roda nasib kehidupan yang selalu berputar, tidak ada yang selalu diatas dan tiada pula selalu dibawah.
    Nasib adalah ketentuan sang pencipta yang masih bisa dirubah. Dengan kondisi apapun yang kita jalani saat ini, dengan usaha, kerja keras & berdo'a semua bisa dirubah.
    Kelahiran seseorang dimuka bumi ini jika suruh memilih semua ingin di lahirkan oleh kondisi yang mapan. Tetapi tidak demikian, kita juga perlu menyadari bahwa apapun kondisi saat ini adalah buah hasil dari masa lalu. Contoh, jika anda dilahirkan di kondisi mapan saat ini, karena itu buah hasil doa' & usaha orang tua kalian, dan sebaliknya jika kalian dilahirkan oleh kondisi kurang mapan, sudah barang tentu, itu juga buah hasil dari kondisi masa lalu....
    Dan oleh sebab itu apakah harus menjadi putus asa dan menerima kondisi apapun saat ini, dengan pasrah?
    Jawabanya, tanpa ada perubahan, kondisi tidak akan berubah dengan sendirinya.
    Semua keadaan, apapun yang saat ini kita rasakan, harus terus kita upayakan untuk selalu berubah lebih baik lagi, apapun itu!

    Kendalikan perputaraan hidup itu dan rubah nasib kalian, meskipun roda kehidupan selalu berbutar, jangan memperlambat perputaran untuk selalu betah berada di bawah. Kendalikan perputaran kehidupan dengan ritme perlahan tapi pasti, ikuti alur kehidupan dan selalu berusaha dan berdo'a.

    Roda kehidupan itu seharusnya seperti bola salju, dimana saat mengelinding ia akan menumpukan banyak salju dan menjadi bola salju yang besar dan indah. Ibaratkan kita sebagai salju tsb, saat kita menggelinding dengan bekal ilmu, usaha, kerja keras dan pengalaman, kita dapat mengumpulkan banyak sekali salju dan menjadi bola salju yang besar. Jangan biarkan salju meluncur dengan menabrak dinding" dan ranjau yang mengahalanginya, dan jng biarkan bola salju terhenti karena ulah negative yang kita lakukan karena merugikan orang lain.

    Bola salju itu putih, bola salju itu bersih dan bola salju itu awalnya kecil. Sama dengan istilah kita yaitu manusia. Potensi di dalam diri kita, hanya kita sendiri yang mampu merubahnya, hidup juga tak semudah kata" perlu usaha, action dan kerja keras. Jika saat ini masih sebagai pegawai bawahan, tetap lakukan yang terbaik, ttp kerja keras, jujur, professional & tumbuhkan kepercayaan. Tidak usah banyak mengeluh, banyaklah bersyukur dan nikmati prosesnya. Jika tiba waktunya, posisi itu akan merubah keadaan, mungkin bisa naik menjadi supervisor, manajer dan mungkin ke direktur.
    Begitu juga dengan kondisi yang sedang berwirausaha, nikmati prosesnya, konsistent dan ttp fokus. Begitu usaha masih kecil jangan putus asa, tetap inovasi dan kembangkan, mungkin omzet masih ratusan ribu, ya ttp syukuri. Dengan perjalanan waktu, bisa dipastikan menjadi omset jutaan, puluhan juta, ratusan juta mungkin hingga milyaran. Dan semua itu butuh proses, waktu yang panjang, bukan sekejap cukup waktu semalam.
    .
    Nah inilah yang di sebut roda kehidupan, dimana posisi kondisi saat ini bisa naik ke atas pada waktu yang tepat dan pass.

    Salam perubahan,
    Salam pintar untuk kalian semua.

    • 5 min
    Perbedaan Berbisnis & Berdagang

    Perbedaan Berbisnis & Berdagang

    Kegiatan jual beli itu ada istilah berbisnis dan berdagang, jadi jangan salah dalam mengistilahkan kegiatan jual beli kalian atau wirausaha pada saat ini yg kalian lakukan. Didalam wirausaha itu ada istilah dan pengertianya, mungkin kalian yang sedang melakukan kegiatan jual beli atau wirausaha saat ini masuk dalam kategori yang mana?

    • 22 min
    Strategi Jitu Berjualan Online

    Strategi Jitu Berjualan Online

    Mengapa jualan online saya masih sepi pembeli? Ternyata ada beberala srategi dalam berjualan online, oleh karena itu simak selengkapnya....

    • 19 min
    Melek Digital Bagi Wiraswasta

    Melek Digital Bagi Wiraswasta

    Ruang Pintar telah merangkum beberapa platform yang dapat di maksimalkan oleh seorang wiraswasta, apa saja itu cek selengkapnya di podcast....

    • 39 min
    Hikmah dibalik pendemi covid19

    Hikmah dibalik pendemi covid19

    Ternyata ada hikmah dibalik covid19, Ruang Pintar telah merangkumnya ada 5 point, apa saja sih hikmah di balik pandemi corona, simak selengkapnya....

    • 16 min

Top Podcasts In Business

Explora
Korado Korlević
The Diary Of A CEO with Steven Bartlett
DOAC
Biznis Price
Vladimir Stankovic Vladsdigital
Surove Strasti
Ivan Voras & Saša Tenodi
Let's Appreciate
Kyla Scanlon
Chat With Traders
Tessa Dao