3 episodes

Berisi Syair, Puisi dan hasil pemikiran

Sajak Nadi Nelly Agustina Boru Harahap

    • Arts

Berisi Syair, Puisi dan hasil pemikiran

    Joko Pinurbo - Kamus Kecil

    Joko Pinurbo - Kamus Kecil

    permainan kata yang khas dari seorang Joko Pinurbo, seorang sastrawan cerdas. aku coba bacakan. semoga pada senang. 

    • 2 min
    Puisi Ingin karya Sapardi Djoko Damono

    Puisi Ingin karya Sapardi Djoko Damono

    Patah-sepatah patahnya, ketika mendengar seorang legend meninggal dunia. karyamu akan abadi.

    • 38 sec
    Sajak Nadi

    Sajak Nadi

    Puisi yang aku tulis pada saat perjalananku pulang kampung, di setiap pemberhantian, termasuk saat menyeberang lautan. kadang aku sengaja mengulur waktuku pulang agar diperjalanan aku bertemu dengan senja. Seseorang yang sangat berarti dihidupku dulu dan orang yang aku kagumi telah meracuniku tentang senja, katanya senja mengajarkan kita banyak hal. setiap kali melihat senja, selalu ada perasaan hangat yang muncul karena warnanya yang sangat menghangatkan, seperti Tuhan berpesan kepada kita semua bagaimana Tuhan sangat mencintai hambanya dengan hangat, Tuhan akan selalu membuka dekapanNya untuk setiap umatNya. Pesan lainnya, katanya Tuhan ingin mengingatkan kita untuk segera mengakhir hal-hal yang bersifat duniawi, balik sebentar untuk mengingatNya, bukan untukNya, tapi untuk dirimu sendri agar tak terlena pada fana.

    • 2 min

Top Podcasts In Arts

The New Yorker: Fiction
WNYC Studios and The New Yorker
The Magnus Archives
Rusty Quill
Rintik Sedu
Rintiksedu
The New Yorker: The Writer's Voice - New Fiction from The New Yorker
WNYC Studios and The New Yorker
MALAM SERAM
KC Champion
Baked The Podcast
All Ears FM