6 episodes

Kami menghadirkan Svara Podcast, yang akan dipandu oleh @yudasidharta. Membahas tentang manusia, alam, dan budaya yang melingkupi kita semua bersama orang orang yang terampil di bidangnya masing masing.

SVARA PODCAST Nyawiji Experience

    • Society & Culture

Kami menghadirkan Svara Podcast, yang akan dipandu oleh @yudasidharta. Membahas tentang manusia, alam, dan budaya yang melingkupi kita semua bersama orang orang yang terampil di bidangnya masing masing.

    WONO SUMILIR : ROMANTISME PEGUNUNGAN SEWU

    WONO SUMILIR : ROMANTISME PEGUNUNGAN SEWU

    Berawal dari keinginan kuat @tonymardiantara bersama teman-teman mengembangkan potensi desanya menjadi destinasi wisata akhirnya dapat terwujud, destinasi tersebut bernama @wono.sumilir
    .
    Kali ini ditemani bung @yudasidharta , mas @tonymardiantara menceritakan bagaimana proses terwujudnya @wono.sumilir
    .
    BUMI BERSUARA, SEMESTA BERGERAK!

    • 29 min
    KEDAI SINAU SILUK : EDUKASI DARI PINGGIR SUNGAI

    KEDAI SINAU SILUK : EDUKASI DARI PINGGIR SUNGAI

    Berawal dari keprihatinan mas @kuartkuat bersama pemuda sekitar atas kotornya sungai di jembatan siluk selopaimoro bantul ini lah terbangun taman baca @jembatanedukasisiluk .

    Ruang kreatif melalui pemberdayaan masyarakat hingga hari ini telah banyak dibangun oleh mas @kuartkuat di @jembatanedukasisiluk @kedai_sinau_siluk .

    Inilah bincang - bincang seru bung @yudasidharta bersama mas @kuartkuat.

    BUMI BERSUARA SEMESTA BERGERAK!

    • 36 min
    PUNCAK BECICI : PUNCAK KEBAIKAN

    PUNCAK BECICI : PUNCAK KEBAIKAN

    Bagaimana seorang @saputrogandi bersama masyarakat berjuang melestarikan dan mengembangkan wana wisata budaya mataram di @puncakbecici dengan pemberdayaan masyarakat yang arif dan bijaksana.

    Berdoa, berusaha dan bercermin adalah prinsip yang dipegang teguh oleh mas @saputrogandi untuk menghadapi kondisi saat ini. Bersama Bung @yudasidharta di episode "Puncak Kebaikan" ini, Mas @saputrogandi bercerita tentang bagaimana @puncakbecici berproses bersama masyarakat menjadikan destinasi wisata alam ini istimewa seperti Yogyakarta.


    "Bumi Bersuara Semesta Bergerak!"

    • 34 min
    SERIBU BATU SONGGO LANGIT : NEGERI DONGENG YANG PENUH MAKNA

    SERIBU BATU SONGGO LANGIT : NEGERI DONGENG YANG PENUH MAKNA

    Filosofi jawa yang selalu digunakan untuk merealisasikan ide - ide seorang @arpurwanto untuk mengembangkan dan mengelola destinasi wisata @seribubatu_songgolangit.

    Bersama Bung @yudasidharta, mas @arpurwanto menjelaskan program - program menarik yang saat ini dikembangkan, serta atraksi wisata yang terdapat di @seribubatu_songgolangit diepisode ini.

    "Bumi Bersuara Semesta Bergerak!"

    • 46 min
    UMBUL PONGGOK : AIR BIKIN REJEKI MENGALIR

    UMBUL PONGGOK : AIR BIKIN REJEKI MENGALIR

    Keberhasilan pemberdayaan masyarakat yang dilakukan oleh BUMDES Tirta Mandiri untuk mengembangkan destinasi wisata alam Umbul Ponggok dikupas habis secara menarik di episode ini. #lokalbelilokal

    "Bumi Bersuara Semesta Bergerak!"

    • 33 min
    TEBING BREKSI : BERJUANG DARI HAMPA HINGGA MEMPESONA

    TEBING BREKSI : BERJUANG DARI HAMPA HINGGA MEMPESONA

    Ngobrol di episode #1 bersama @kholiqwidiyanto, ketua pengelola @tebingbreksi_official tentang bagaimana beliau mulai menggerakan dan melibatkan masyarakat berpartipasi aktif untuk pengembangan wisata alam tebing breksi.

    Bumi Bersuara Semesta Bergerak!

    • 39 min

Top Podcasts In Society & Culture

Woman Evolve with Sarah Jakes Roberts
The Black Effect and iHeartPodcasts
A Better You by Fernanda Ramirez
Fernanda Ramirez
What Now? with Trevor Noah
Spotify Studios
Doin' The Devil's Tango
Alex Meyers
Your Favorite Aunties
ShaMarian Nia
To all the People Podcast with Janell Roberts
Janell Roberts