37 min

Cara Merancang Masa Depan 101 Discuss Motion

    • Nature

Apakah kamu sering melihat berita konservasi di luar negeri? Tapi rasanya kok jarang banget ya muncul berita konservasi yang dilakukan di Indonesia? Eits ternyata Indonesia juga sudah dan sedang melakukan berbagai upaya untuk konservasi satwa liar loh! Kira-kira gimana sih perkembangan konservasi satwa liar di negara kita?

Di episode 8 season 3 ini, kita akan berdiskusi tentang konservasi satwa liar di Indonesia bersama Ibu Sri Mariati atau yang akrab disapa Cici. Lulusan studi Doktoral di Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia ini merupakan Direktur Eksekutif Belantara Foundation. Belantara Foundation adalah sebuah lembaga nirlaba (non-profit organization) yang didirikan pada 11 September 2014 dengan tujuan untuk mendukung upaya pemerintah dalam melakukan upaya konservasi dalam skala luas sambil meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dia memiliki pengalaman kerja hampir 25 tahun, termasuk di International NGOs di Conservation International Indonesia sebagai Direktur Terrestrial, dan di WWF Indonesia selama 12 tahun.

Yuk langsung saja kita dengarkan!


---

Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/motion-for-nature/message

Apakah kamu sering melihat berita konservasi di luar negeri? Tapi rasanya kok jarang banget ya muncul berita konservasi yang dilakukan di Indonesia? Eits ternyata Indonesia juga sudah dan sedang melakukan berbagai upaya untuk konservasi satwa liar loh! Kira-kira gimana sih perkembangan konservasi satwa liar di negara kita?

Di episode 8 season 3 ini, kita akan berdiskusi tentang konservasi satwa liar di Indonesia bersama Ibu Sri Mariati atau yang akrab disapa Cici. Lulusan studi Doktoral di Ilmu Lingkungan Universitas Indonesia ini merupakan Direktur Eksekutif Belantara Foundation. Belantara Foundation adalah sebuah lembaga nirlaba (non-profit organization) yang didirikan pada 11 September 2014 dengan tujuan untuk mendukung upaya pemerintah dalam melakukan upaya konservasi dalam skala luas sambil meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Dia memiliki pengalaman kerja hampir 25 tahun, termasuk di International NGOs di Conservation International Indonesia sebagai Direktur Terrestrial, dan di WWF Indonesia selama 12 tahun.

Yuk langsung saja kita dengarkan!


---

Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/motion-for-nature/message

37 min