15 episodes

Nyaman di Sosmed, mengajak kamu untuk tahu lebih dalam lagi seputar teknologi, mengetahui tips - tips
serta hal menarik di dunia digital, serta keaamanan saat menjelajahi dunia digital!

Nyaman Di Sosmed Facebook X Box2BoxID

    • Technology

Nyaman di Sosmed, mengajak kamu untuk tahu lebih dalam lagi seputar teknologi, mengetahui tips - tips
serta hal menarik di dunia digital, serta keaamanan saat menjelajahi dunia digital!

    #14. Metaverse Datang, Indonesia Bisa Apa?

    #14. Metaverse Datang, Indonesia Bisa Apa?

    Sudah siap untuk masuk ke dunia baru Metaverse? Sudah punya persiapan apa aja nih untuk tinggal disana? Lahan properti? Toko? Rumah? 

    Jika metverse sudah siap? Siap pindah dari Indonesia? 

    Dengerin obrolannya bersama  Pieter Lydian, Country Director Meta di Indonesia dan Dr. Indrawan Nugroho. CEO dan Co-founder CIAS

    • 40 min
    #13. Yuk, belajar jadi mompreneur di Run by Moms!

    #13. Yuk, belajar jadi mompreneur di Run by Moms!

    Di episode kali ini, kita akan ngobrol dan bincang-bincang mengenai bagaimana Facebook yang kini menjadi Meta membantu para pelaku bisnis perempuan, terutama mompreneurs, melalui program yang akan akan diluncurkan di bulan Desember, Run by Moms. Program ini sekaligus untuk merayakan Hari Ibu yang jatuh pada tanggal 22 Desember mendatang.



    Dengarkan obrolannya bersama Adisti Latief, Marketing Science Partner, Meta di Indonesia dan Ibu Diah Arvianti dari Diah Cookies, Mompreneur, owner of Diah Cookies, Surabaya. Kalian juga bisa menyimak obrolan hangat para mompreneurs inspiratif bersama teman-teman dari Meta di tautan berikut ini (hyperlink), atau di MetaID Facebook Page.



    Link Run by Moms: https://web.facebook.com/events/596861028266548/?_rdc=1&_rdr 

    MetaId FB Page: https://web.facebook.com/MetaIndonesia

    • 43 min
    #12. KETIKA PANDEMI BERHADAPAN DENGAN INFODEMI

    #12. KETIKA PANDEMI BERHADAPAN DENGAN INFODEMI

    Di tengah upaya upaya menekan infeksi virus COVID-19, kita dihadapkan oleh peredaran misinformasi di ranah daring. 



    Diperlukan upaya bersama dari semua pihak agar infodemi ini tidak memperparah pandemi yang saat ini kita hadapi bersama. 



    Dengarkan obrolanya bersama Alice - Kepala Kebijakan Misinformasi, Asia Pasifik, Facebook dan Habib Husein Ja'Far Al Hadar - Konten Kreator Islami, mengenai bagaimana upaya Facebook mengurangi peredaran misinformasi.

    • 52 min
    #11. TIPS BISNIS SUKSES SAAT PANDEMI

    #11. TIPS BISNIS SUKSES SAAT PANDEMI

    Mulai bisnis itu gak susah kok, yang penting ada kemauan, mau memulainya dan juga mengikuti inovasi teknologi yang saat ini sedang terjadi. Eugenie Patricia, Co-Founder & Creative Director at PT. Puyo Indonesia Kreasi dan Muhammad Yukka Harlanda CEO Brodo Footwear akan berbagi tips sukses menjadi pebisnis saat pandemi buat kamu.

    • 55 min
    #10. Saham vs Crypto vs Beli Rumah

    #10. Saham vs Crypto vs Beli Rumah

    Pandu Sjahrir, Komisaris PT Bursa Efek Indonesia (BEI) dan  Presiden Komisaris SEA Group Indonesia akan berbagi cerita buat kamu yang saat ini lagi suka-sukanya berinvestasi dan bagaimana perkembangan kemampuan dan skill yang dibutuhkan dalam dunia kerja masa depan.

    • 41 min
    #9. Sukses dan Aman di Sosmed bersama Edho Zell

    #9. Sukses dan Aman di Sosmed bersama Edho Zell

    Di episode kali ini, Edho Zell kasih kamu strategi untuk bikin konten ciamik dari trend - trend yang sedang terjadi, tapi harus inget konten yang kamu buat jangan samapi melanggar peraturan yang ada ya! Selain itu, Edho juga cerita gimana dia melindungi semua akun sosial medianya agar terhindar dari pembajakan dan hal - hal yang merugikan. 

    • 23 min

Top Podcasts In Technology

Lex Fridman Podcast
Lex Fridman
All-In with Chamath, Jason, Sacks & Friedberg
All-In Podcast, LLC
9to5Mac Daily
9to5Mac
Apple Events (video)
Apple
Apple Events (audio)
Apple
The TED AI Show
TED