4 episodes

Penolong buat MedStud yang ngerasa dirinya susah belajar dan ngerasa kedokteran itu layaknya neraka, haha.

MedStud Hell MedStud Hell

    • Education

Penolong buat MedStud yang ngerasa dirinya susah belajar dan ngerasa kedokteran itu layaknya neraka, haha.

    Kalung Eukaliptus Anti Covid-19?

    Kalung Eukaliptus Anti Covid-19?

    Adanya kalung anti covid-19 ciptaan Kementrian Pertanian bikin semua orang bingung. Ada yang percaya, tapi keknya lebih banyak yang sinis. Di episode ini kita bareng Dela, mahasiswi Biomedik di salah satu universitas ternama di Indonesia. Kita ngobrolin tentang kalung anti Covid-19 ini, juga pengobatan herbal lain buat Covid-19. JANGAN LUPA FOLLOW YA GUYS! Happy listening!

    • 1 hr 13 min
    Ngobrolin Klamidia

    Ngobrolin Klamidia

    Klamidia adalah salah satu infeksi menular seksual paling banyak dialami di seluruh dunia selain gonorrhea. Penyakit ini super penting buat para MedStud untuk dipahami, karena tahu sendiri lah, seks bebas makin merajalela :(

    • 9 min
    Ngobrolin Pyoderma Gangrenosum

    Ngobrolin Pyoderma Gangrenosum

    Pyoderma gangrenosum ini beda sama pyoderma biasa. Dia biasa ada di post op, atau pasien dengan penyakit lain yang anehnya gak terkait dengan kulit, seperti IBD, thalassemia, atau renal cell carcinoma. Emang bukan kompetensi komplit dokter umum sih, tapi pastinya penyakit yang menarik untuk dibahas dan banyak misdiagnosisnya. Happy listening!

    • 16 min
    Ngobrolin Varicella Zoster

    Ngobrolin Varicella Zoster

    Semuanya tentang Varicella Zoster yang perlu dipahamin MedStud Indonesia

    • 32 min

Top Podcasts In Education

Coffee Break German
Coffee Break Languages
Know Thyself
André Duqum
All Ears English Podcast
Lindsay McMahon and Michelle Kaplan
الطريق إلى النجاح - د. إبراهيم الفقي
علم ينتفع به
The Diamond Life Mentor
Balazs W Kardos
The Subtle Art of Not Giving a F*ck Podcast
Mark Manson