4 episodes

Podcast ini akan membahas berbagai film dan TV series

Ngalor Ngidul Bahas Film

    • TV & Film

Podcast ini akan membahas berbagai film dan TV series

    Episode 4 - Loki Dewa dengan krisis Identitas (Episode 1)

    Episode 4 - Loki Dewa dengan krisis Identitas (Episode 1)

    Podcast kali ini kita bakal membahas salah satu series yang baru rilis yaitu Loki episode 1. Untuk kedepannya kita bakal banyak membahas tentang MCU lebih luas so stay tuned.

    • 18 min
    Episode 3-The Passengers: Jomblo akut di luar angkasa

    Episode 3-The Passengers: Jomblo akut di luar angkasa

    Film ini merupakan film yang rilis di tahun 2016 dan disutradarai oleh Morten Tyldum. Mohon maaf pendengar semua banyak suara yang kurang jelas, semoga tidak mengurangi keseruan kita membahas film yang seru ini

    • 30 min
    Episode 2-Interstellar: ketika anakku lebih tua dari diriku

    Episode 2-Interstellar: ketika anakku lebih tua dari diriku

    Interstellar ini merupakan film bergenre sci-fi, yang rilis di tahun 2014, bukan salah satu film yang easy wathcing karna memaksa penontonnya untuk sedikit berfikir tentang apa yang terjadi sebenarmya. Di sutradarai oleh mamang Christoper Nolan yang merupakan sutradara favorit saya dengan karyanya yang masterpiece.

    • 22 min
    Episode 1-Perkenalan

    Episode 1-Perkenalan

    Kenalan yuk!

    • 2 min

Top Podcasts In TV & Film

La session de rattrapage, Jean-Luc Lemoine s’amuse de la télé
Europe 1
Le Pire Podcast Cinéma
Victor B.
Interviews with Anupama Chopra
Film Companion
Why Theory
Todd McGowan & Ryan Engley
Крупным планом
Кинопоиск
Team Deakins
James Ellis Deakins, Roger Deakins