4 episodes

Hai semua..Ini adalah podcast saya, rekaman suara saya berbagi tentang beberapa tema pemberdayaan diri, motivasi dan teknik terapan dalam mind technology.

Ifran Rapegawi Ifran Rapegawi

    • Health & Fitness

Hai semua..Ini adalah podcast saya, rekaman suara saya berbagi tentang beberapa tema pemberdayaan diri, motivasi dan teknik terapan dalam mind technology.

    Mengelola Stres Part-2

    Mengelola Stres Part-2

    Apakah sebenarnya stres itu ? Pada kenyataannya tidak semua orang mampu mendefinisikan apa stres itu. Tahukah anda, ada jenis stres yang membuat seseorang menjadi tertantang dan optimis untuk mencapai suatu tujuan dan ada juga jenis stres pemicunya karena seseorang tidak lagi memiliki harapan dan pesimis dalam hidup. Untuk lebih jelasnya silahkan disimak podcast saya kali ini !

    • 15 min
    Mengelola Stres-Part 1

    Mengelola Stres-Part 1

    Apakah sebenarnya stres itu ? Pada kenyataannya tidak semua orang mampu mendefinisikan apa stres itu. Tahukah anda, ada jenis stres yang membuat seseorang menjadi tertantang dan optimis untuk mencapai suatu tujuan dan ada juga jenis stres pemicunya karena seseorang tidak lagi memiliki harapan dan pesimis dalam hidup. Untuk lebih jelasnya silahkan disimak podcast saya kali ini !

    • 14 min
    Mental Block , Bagaimana cara mengatasinya- Part 2

    Mental Block , Bagaimana cara mengatasinya- Part 2

    Pernahkah anda diminta berbicara di depan orang banyak atau menjual suatu produk anda merasa tidak nyaman, minder atau tidak percaya diri namun sebenarnya anda bisa tetapi karena rasa minder tadi itu yang menghalangi anda. Sebagian orang mengatakan mental block adalah yang menyeramkan dan harus dihancurkan. Lalu apakah itu benar-benar efektif ? Pada kesempatan ini saya berbagi tentang mental block dan bagaimana cara mengatasinya. Terima kasih, selamat menyimak !

    • 15 min
    Mental Block , Bagaimana cara mengatasinya - Part 1

    Mental Block , Bagaimana cara mengatasinya - Part 1

    Pernahkah anda diminta berbicara di depan orang banyak atau menjual suatu produk anda merasa tidak nyaman, minder atau tidak percaya diri namun sebenarnya anda bisa tetapi karena rasa minder tadi itu yang menghalangi anda. Sebagian orang mengatakan mental block adalah yang menyeramkan dan harus dihancurkan. Lalu apakah itu benar-benar efektif ? Pada kesempatan ini saya berbagi tentang mental block dan bagaimana cara mengatasinya. Terima kasih, selamat menyimak !

    • 13 min

Top Podcasts In Health & Fitness

On Purpose with Jay Shetty
iHeartPodcasts
Huberman Lab
Scicomm Media
Feel Better, Live More with Dr Rangan Chatterjee
Dr Rangan Chatterjee: GP & Author
The School of Greatness
Lewis Howes
The Psychology of your 20s
iHeartPodcasts
Borak Psikologi
Audio+