17 afleveringen

Keluarga Samawa
oleh Lia Toriana dan Usep Hasan Sadikin. Perbincangan ringan tentang keluarga, cinta, dan pasangan. Inisiatif lucu tapi serius untuk mengingat: sadar susahnya membangun keluarga samawa. Maka, mari berbagi dan tertawa. Let's have a talk through ksamawa88@gmail.com or poke us on Instagram @_keluargasamawa; @liatoriana and @usephasans. We respect your privacy so no worries to share and talk.

Keluarga Samawa Lia Toriana dan Usep Hasan Sadikin

    • Kind en gezin

Keluarga Samawa
oleh Lia Toriana dan Usep Hasan Sadikin. Perbincangan ringan tentang keluarga, cinta, dan pasangan. Inisiatif lucu tapi serius untuk mengingat: sadar susahnya membangun keluarga samawa. Maka, mari berbagi dan tertawa. Let's have a talk through ksamawa88@gmail.com or poke us on Instagram @_keluargasamawa; @liatoriana and @usephasans. We respect your privacy so no worries to share and talk.

    Episode 14 (Part 2): Mengenal Profesi Doula

    Episode 14 (Part 2): Mengenal Profesi Doula

    Mak Doula Etha menemani kehamilan dan persalinan anak ketiga kami. Banyak cerita di tengah prosesnya. Kami bersyukur pilihan didampingi doula menguatkan kami melalui setiap tahap persalinan.

    • 24 min.
    Episode 14 (Part 1): Mengenal Profesi Doula

    Episode 14 (Part 1): Mengenal Profesi Doula

    Berdasar pengalaman Keluarga Samawa, doula sebagai profesi pendamping persalinan amat penting. Komunikasi empatik, informasi selektif, serta jaringan bidan yang suportif meningkatkan kepercayaan dan keberdayaan perempuan serta pasangan dalam persalinan. Mari dengarkan perbincangan kami dengan Mak Doula Etha.

    • 31 min.
    Episode 13: Happy Wedding Anniversary!

    Episode 13: Happy Wedding Anniversary!

    Melalui hari demi hari, sudah sembilan tahun berjalan. Ada marah, sesekali gelisah diselimuti banyak kasih dan sayang. Semoga harap, cita, dan cinta mewujud bahagia. Happy wedding anniversary, sayang!

    • 20 min.
    Episode 12: Punya Rumah Setelah Menikah

    Episode 12: Punya Rumah Setelah Menikah

    Haruskah punya rumah? Belum tentu harus. Tapi bagi kita yang mau memiliki rumah melalui kredit kepemilikan rumah (KPR), perlu tahu seperti apa dan bagaimana tantangannya. KPR harus dipertimbangkan matang karena pilihan ini berkonsekuensi banyak mengeluarkan uang dalam jangka panjang. Bagaimana menyikapinya? Semoga Keluarga Samawa bisa sedikit berbagi kisah kami. Colek IG kami di @_keluargasamawa, @liatoriana, dan @usephasans.

    • 37 min.
    Episode 11: Mengelola Keuangan Saat Pandemik COVID-19

    Episode 11: Mengelola Keuangan Saat Pandemik COVID-19

    Pandemik Corona menyadarkan kita secara kolektif bahwa, alokasi dana darurat dibutuhkan sebagai antisipasi kita yang mungkin berada dalam kesulitan ekonomi. Bagaimana kita mengelola keuangan saat pandemik? Dan bagaimana keuangan kita sikapi setelah pandemik berakhir?
    Keluarga Samawa membahasnya bersama konsultan keuangan, Abicakra Mahardhika. Komentar dan tanggapan: @_keluargasamawa atau ksamawa88@gmail.com.

    • 49 min.
    Episode 10: Berlebaran di Tengah Wabah

    Episode 10: Berlebaran di Tengah Wabah

    Bagi yang berlebaran, seperti apa perasaan kita? Antusias atau biasa saja? Lalu bagaimana lebaran di tengah wabah? Jadi sedih, karena tak bisa berpeluk jumpa dengan keluarga? Biasa aja? Atau malah Corona membantu kita untuk tidak berbasa-basi silaturahmi? Lebaran punya banyak makna, tanpa atau dengan Corona. Seperti banyak makna dari kita terhadap diri dan keluarga. Selamat merayakan Lebaran di manapun berada.

    • 1 u. 7 min.

Top-podcasts in Kind en gezin

Help, ik heb een puber!
Kluun, Yvanka / Corti Media
Zus & Zo
Elise & Vita / Middle Child Media
NOS Jeugdjournaal
NPO Zapp / NOS
Het Klokhuis
NPO Zapp / NTR
Moeders of Loeders
Saskia Weerstand & Rebecca Boektje / Middle Child Media / Buro Bagsy
Ik Ken Iemand Die
Nynke de Jong / Dag en Nacht Media