11 afleveringen

Wicara Digital Media adalah sebuah media yang berbagi invensi dan diskoveri seputar teknologi dari para expert yang dikemas dengan media alternatif podcast

Wicara Podcast Wicara Digital Media

    • Technologie

Wicara Digital Media adalah sebuah media yang berbagi invensi dan diskoveri seputar teknologi dari para expert yang dikemas dengan media alternatif podcast

    Ep 09. Introduce Agile Methodology - Misbakhul Mustofin

    Ep 09. Introduce Agile Methodology - Misbakhul Mustofin

    Banyak sekali macam-macam metode dalam pengembangan software. Salah satunya Metode Scrum. Seperti apa sih Metode Scrum itu? Wicara Podcast pada episode kali ini akan membahas tetang Metode Scrum bersama seorang scrum master dari DOT Indonesia, Mas Misbakhul Mustofin. Penasaran kan?! Yuk Dengerin.

    • 52 min.
    Ep 08. Introduction to Data - Dika Rizky

    Ep 08. Introduction to Data - Dika Rizky

    Dari segi Bahasa kata “data” diambil dari kata “datum” yang dalam Bahasa Romawi diartikan sebagai sesuatu yang diberikan. Karenanya definisi dari data adalah diberikan bukan memberikan, karena jika memberikan maka data itu sudah menjadi informasi yang baku dan diakui kebenarannya. Pada episode kali ini, Dosen muda dari Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang, Dika Rizky, akan berbincang dengan Wicara mengenai Data dengan tema "Introduction to Data". Yuk langsung simak aja!

    • 47 min.
    Review : Quality Assurance Meetup #3 - M Harits S. dan Ahmad Fatoni

    Review : Quality Assurance Meetup #3 - M Harits S. dan Ahmad Fatoni

    Kali ini Wicara bersama komunitas Malang Quality Assurance berbincang bersama mengulas acara Quality Assurance Meetup 3 yang mengangkat topik "Pentingnya Software Quality Assurance dalam Industri Digital". Dan untuk episode kali ini dari Malang Quality Assurance kita ditemani oleh Mas Harits dan Mas Fatoni. Disini kalian akan mendapat banyak ilmu seputar bagaimana pentingnya seorang software QA di era sekarang. Penasaran? Yuk langsung saja simak!

    • 40 min.
    Ep 07. Introduce User Interface Desgin - Anggita Satriya K

    Ep 07. Introduce User Interface Desgin - Anggita Satriya K

    Desain UI (User Interface) memiliki peranan penting pada sebuah software, baik itu web, desktop, maupun mobile. Pada episode kali ini, COO dari Indux, Anggita Satriya Kurniawan, akan berbincang dengan Wicara mengenai Desain UI dengan tema "Introduce to UI design". Yuk, langsung simak aja

    • 28 min.
    Talking about PDPC ID - Wicara Team

    Talking about PDPC ID - Wicara Team

    Berbicara tentang komunitas, Komunitas adalah sebuah kelompok sosial dari beberapa organisme yang berbagi lingkungan, umumnya memiliki ketertarikan dalam bidang yang sama. Nah kali ini team wicara akan mereview salah satu komunitas podcast di Indonesia yakni PDPC ID. Untuk selengkapnya, Yuk dengerin!

    • 2 min.
    Ep 06. Introduce Graphic Design - Fariz R Wijaya

    Ep 06. Introduce Graphic Design - Fariz R Wijaya

    Di dunia modern ini, kegiatan kita sehari-hari tidak luput dari desain. Misalnya desain grafis contohnya pembuatan poster. Sebenarnya seperti apa sih desain grafis itu?

    Kali ini, Wicara bersama Mas Fariz dari ADGI akan berbincang seputar desain grafis. Penasaran kan? Yuk langsung aja dengerin di episode berikut ini!

    • 1 u. 3 min.

Top-podcasts in Technologie

✨Poki - Podcast over Kunstmatige Intelligentie AI
Alexander Klöpping & Wietse Hage
Acquired
Ben Gilbert and David Rosenthal
De Technoloog | BNR
BNR Nieuwsradio
Bright Podcast
Bright B.V.
Tweakers Podcast
Tweakers
de Groene Nerds
Aljo Hartgers & Danny Oosterveer // De Podcasters