11 episodes

Welcome to Chit Change Podcast by We Make Change Indonesia! Disini ada dua Changemakers kita, Ben dan Salma, yang bakal nemenin kalian di setiap episodenya. Mereka siap membahas dan ngobrolin masalah apa aja yang ada di sekitar kita dan bagaimana kita dapat membawa perubahan dan solusi bagi masalah tersebut.

Gak cuman Ben dan Salma, Chit Change akan menghadirkan tamu dan temen – temen Changemakers lainnya dengan cerita yang seru dan inspiratif. Jadi, penasaran apa saja yang bakal dikupas sama mereka? Set up your space, prepare your snacks, Enjoy!

Chit Change by We Make Change Indonesia We Make Change Indonesia

    • Økonomi

Welcome to Chit Change Podcast by We Make Change Indonesia! Disini ada dua Changemakers kita, Ben dan Salma, yang bakal nemenin kalian di setiap episodenya. Mereka siap membahas dan ngobrolin masalah apa aja yang ada di sekitar kita dan bagaimana kita dapat membawa perubahan dan solusi bagi masalah tersebut.

Gak cuman Ben dan Salma, Chit Change akan menghadirkan tamu dan temen – temen Changemakers lainnya dengan cerita yang seru dan inspiratif. Jadi, penasaran apa saja yang bakal dikupas sama mereka? Set up your space, prepare your snacks, Enjoy!

    Eps 01 - Sampah Makanan Sampai 1.3 Juta Ton?!

    Eps 01 - Sampah Makanan Sampai 1.3 Juta Ton?!

    Hallo.. Apa kabar nih Changemakers? Kali ini Chit Change menghadirkan episode terbaru dengan topik yang mungkin saja akan membawa kamu, aku, kita pada kesadaran "gak akan (lagi) buang-buang makanan". Kenapa sih? Yuk langsung dengerin aja episode ini. Enjoy!

    • 18 min
    Latte – Yang “HOT” di Bulan November

    Latte – Yang “HOT” di Bulan November

    Halo, Changemakers! Kembali lagi di episode terbaru Chit Change! Kali ini, Chit Change menghadirkan apa saja yang terjadi di bulan November. Tidak hanya Hari Pahlawan, ternyata ada hari peringatan lainnya yang jarang kita ketahui, lho! Penasaran apa saja hari – hari tersebut? Mari kita simak episode ini. Enjoy!

    Backsound : Dr.SaxLove, FreeSound.org

    • 25 min
    Espresso - Terlahir di Titik Akhir

    Espresso - Terlahir di Titik Akhir

    Halo, Changemakers! Pada episode ini, kita kehadiran Kintan dan Fura yang akan berbagi kisah mereka saat membantu teman - teman di TPST Bantar Gebang dengan Global Empowerment Steps (GPS). Kira - kira bagaimana kisah mereka? Langsung saja dengarkan episode terbaru Chit Change. Enjoy!

    Backsound : LewisLuong Relaxation Cafe, Freesound.org

    • 43 min
    Affogato - Pengajar vs Diajar; Lika - Liku Belajar Online

    Affogato - Pengajar vs Diajar; Lika - Liku Belajar Online

    Hello, Changemakers! Apa kabarnya hari ini? Sudah 7 bulan sejak kita menjalankan kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh alias Belajar Online. Chit Change episode kali ini sedikit berbeda, lho. Nah, kita bakal mengulik kisah - kisah unik dan cerita mereka yang mengajar dan diajar. Siap - siap, bakal banyak cerita menarik, lho! Apakah kalian mengalaminya juga? Yuk, dengarkan episode ini. Enjoy!

    Backsound : Freesound.org, Dr. SaxLove

    • 39 min
    Cappucino - Bukan Sembarang Lagu, Perdamaian Itu Perlu

    Cappucino - Bukan Sembarang Lagu, Perdamaian Itu Perlu

    "Perdamaian, perdamaian. Banyak yang cinta damai tapi perang semakin ramai" 

    Halo, Changemakers! Pasti sudah gak asing dengan lagu itu kan? Yes, perdamaian. Tak hanya digaungkan dulu, perdamaian masih menjadi cita - cita dunia sampai saat ini.

    Chit Change akan mengajak kamu mengenal tokoh - tokoh nasional Indonesia yang berperan dalam mewujudkan perdamaian. Bukan main - main, kontribusinya masih kita rasakan sampai saat ini. 

    Tanpa berlama - lama, mari kita kulik ceritanya. Enjoy!

    Backsound : Dr. SaxLove, Freesound.org

    • 22 min
    Espresso - Kulik Cara Jaga Alam Ala Indonesia Timur

    Espresso - Kulik Cara Jaga Alam Ala Indonesia Timur

    Hi, Changemakers! Kembali lagi di episode terbaru Chit Change. Kali ini, kita masih akan ngomongin hal - hal seputar lingkungan nih. Namun, kita bakalan mengulik tentang cara unik menjaga lingkungan dari beberapa daerah di Indonesia yang tak biasa, lho! Tanpa berlama - lama, langsung dengarkan episode kali ini, yuk! Enjoy 
    Backsound : Dr. SaxLove, FreeSound.org

    • 32 min

Top Podcasts In Økonomi

Take a moment with Holzweiler
Holzweiler
In Good Company with Nicolai Tangen
Norges Bank Investment Management
The Diary Of A CEO with Steven Bartlett
DOAC
Økonominyhetene
Finansavisen
Kvalitetsaktiepodden
Ola, Markus & Claes
Dine Penger - Pengerådet
Dine Penger