13 episodes

Aku adalah sepi. Setelah kau pergi.

Suatu Sepi Aa Atmaka

    • Fiction

Aku adalah sepi. Setelah kau pergi.

    Jam Malam

    Jam Malam

    memasuki jam 1 malam keatas seperti masuk ke dunia lain. dimana emosi dan pikiran menjadi buas; semua hal dicemaskan dan ditakutkan. tentang apapun; semua hal, hingga hal hal terkecil pun. atau mungkin juga pada jam malam kalian menemukan semangat baru untuk melakukan hal baru dalam hidupmu, atau mungkin juga kau menemukan jalan keluar dari masalah yang kau cemaskan selama ini. selamat mendengarkan jam malam.

    • 2 min
    Suatu Penolakan

    Suatu Penolakan

    Teruntuk kalian yang trauma akan penolakan (apapun itu). Yang kadang kita juga merasa gak punya teman, gak ada yang nyambung
    untuk ngobrol, karena pikiran sudah memutuskan bahwa kita gak
    akan diterima orang lain. Jadi gimana kalau kita pakai penolakan sebagai pintu untuk belajar
    menerima perbedaan?

    • 3 min
    how do you know when this over?

    how do you know when this over?

    :(

    • 1 min
    Edisi Hari Lebaran

    Edisi Hari Lebaran

    Gimana hari ini? semoga berbahagia. meskipun kita harus #dirumahaja. Gimana hari ini? udah menjadi orang memberi maaf, meminta maaf dan menjadi orang pemaaf? Saya mengucapkan, Minal aidzin wal faidzin Mohon maaf lahir dan batin. Sampaikan salam saya pada yang dirumah, Atmaka.

    • 2 min
    Sudahkah bersyukur hari ini?

    Sudahkah bersyukur hari ini?

    Kamu tau apa yang paling aku syukuri? Iya, Kamu. Jangan lupa bersyukur untuk hari ini.

    • 3 min
    Suatu Pertanyaan

    Suatu Pertanyaan

    Pernyataan; Jika hadirmu yang sementara bisa menyudahi tanya ini, mungkin aku membutuhkan hadirmu untuk selamanya.

    • 3 min

Top Podcasts In Fiction

Erotikkpodden
Metro Sounds
A Better Paradise
Absurd Ventures
Be. Scared
Be. Busta and Studio71
King Falls AM
King Falls AM
Hvite Menn som pusher 80
Kalle Fürst
Wolf 359
Kinda Evil Genius Productions, LLC