161 episodes

Podcast ini membahas matematika dengan bebas namun tetap berada di jalan lurus. Dipandu oleh @mrizkifadillah dan Laurence. Twitter: @bebaslinear, Instagram: @podcastbebaslinear. DM us for ideas and engagement.

Podcast Bebas Linear Rizki & Laurence

    • Science

Podcast ini membahas matematika dengan bebas namun tetap berada di jalan lurus. Dipandu oleh @mrizkifadillah dan Laurence. Twitter: @bebaslinear, Instagram: @podcastbebaslinear. DM us for ideas and engagement.

    #159: [VIDEO EPISODE] Dari Cambridge ke Oman ft. Prof. Anton Purnama

    #159: [VIDEO EPISODE] Dari Cambridge ke Oman ft. Prof. Anton Purnama

    Pada episode ini kami kedatangan Prof. Anton Purnama dari Sultan Qaboos University, Oman yang akan membagikan kisahnya nekat ke Inggris selepas SMA untuk berkuliah di Cambridge dan bagaimana ceritanya beliau memutuskan untuk pindah ke Oman dan menetap hingga 27 tahun di Oman.

    • 1 hr 26 min
    #158: Teorema Fundamental

    #158: Teorema Fundamental

    Pada episode ini kami membahas teorema-teorema di matematika yang mendapat julukan "Fundamental", seperti Teorema Fundamental Kalkulus, Teorema Fundamental Aritmatika, dsb.

    Bahasan utama (teorema fundamental) mulai dari (58:34); Bahasan bola mulai dari (33:44)

    • 1 hr 52 min
    #157: Organisasi-organisasi Penyedia Funding

    #157: Organisasi-organisasi Penyedia Funding

    Pada episode ini kami membahas organisasi riset yang menyediakan funding bagi riset matematika.

    Bahasan utama mulai dari (54:59)

    • 1 hr 33 min
    #156: Sekilas Tentang Abel Prize

    #156: Sekilas Tentang Abel Prize

    Pada episode ini kami membahas profil beberapa matematikawan pemenang Abel Prize pada 3 tahun terakhir.

    Bahasan utama mulai dari (52:01)

    • 1 hr 29 min
    #155: Membangun Bilangan Satu Demi Satu

    #155: Membangun Bilangan Satu Demi Satu

    Pada episode ini kami mencoba merekonstruksi bilangan-bilangan yang kita ketahui mulai dari bilangan asli (dengan Aksioma Peano), bilangan bulat, bilangan rasional, bilangan real hingga kompleks.

    Bahasan utama mulai dari (1:01:40)

    • 1 hr 53 min
    #154: I Want To Be A Mathematician [VIDEO EPISODE] ft. Ian Sebastian

    #154: I Want To Be A Mathematician [VIDEO EPISODE] ft. Ian Sebastian

    Pada episode ini kami kedatangan Ian Sebastian dari ICTP yang akan membahas perjalanannya menemukan jatidiri dan meyakinkan diri untuk kuliah lanjut di bidang matematika.

    • 2 hrs 19 min

Top Podcasts In Science

The Infinite Monkey Cage
BBC Radio 4
BBC Inside Science
BBC Radio 4
Short Wave
NPR
The Medbullets Step 1 Podcast
Medbullets
Overheard at National Geographic
National Geographic
Modern Physics: General Theory of Relativity (Fall 2012)
Stanford Continuing Studies