1h 12 min

Episode #1 - Ngobrol Visual Storytelling bareng Mas Tepeng, Ogie, dan Nadim‪.‬ K2K

    • Arte

Podcast ini adalah awal dari gagasan kami untuk berbagi tentang ilmu kawan-kawan yang ada di berbagai tempat dengan berbagai bidang. Kami mencoba berbagi tentang pengalaman kami di berbagai bidang yang diharapkan nantinya dapat membantu semua pendengar untuk mengetahui lebih dalam tentang bidang yang dibahas. Episode pertama ini membahas tentang visual storytelling di dalam film dari kacamata mahasiswa dan pembuat film indie. Narasumber pada episode kali ini adalah Tri Adi Prasetyo, Satie Ogie, dan Nadim Eggar. Obrolan dalam podcast ini santai, dan berdasarkan pengalaman masing-masing narasumber, jadi setiap orang akan punya pendapat yang berbeda. Selamat mendengarkan episode pertama! Salam, Edo.

Podcast ini adalah awal dari gagasan kami untuk berbagi tentang ilmu kawan-kawan yang ada di berbagai tempat dengan berbagai bidang. Kami mencoba berbagi tentang pengalaman kami di berbagai bidang yang diharapkan nantinya dapat membantu semua pendengar untuk mengetahui lebih dalam tentang bidang yang dibahas. Episode pertama ini membahas tentang visual storytelling di dalam film dari kacamata mahasiswa dan pembuat film indie. Narasumber pada episode kali ini adalah Tri Adi Prasetyo, Satie Ogie, dan Nadim Eggar. Obrolan dalam podcast ini santai, dan berdasarkan pengalaman masing-masing narasumber, jadi setiap orang akan punya pendapat yang berbeda. Selamat mendengarkan episode pertama! Salam, Edo.

1h 12 min

Top podcasts en Arte

Club de lectura de MPF
Mis Propias Finanzas
Top Audiolibros
Top Audiolibros
Los audiolibros de Nacho Vega (audiolibros de Harry Potter)
Nacho Vega
El Arte de la Guerra de Sun Tzu
David Carrillo
PADRE RICO, PADRE POBRE AUDIOLIBRO
Verika Pérez
La función de la palabra.
Marco Aurelio Denegri Santa Gadea