5 min

#E3 Untuk kamu yang sedang berjuang Anything Podcast

    • Improv

Untuk siapapun yang sedang berjuang...

Kamu harus tau, kamu adalah sosok pilihan. Karena nggak ada yang bisa melangkah dan bertahan sejauh ini kalo dia nggak punya kekuatan dan ketegaran sebesar kamu. Kalo kamu ngerasa capek, itu wajar. Sangat manusiawi. Karna kita bukan matahari yang selalu bisa menghasilkan cahaya dan energinya sendiri. Energimu, energiku, dan energi kita semua perlu selalu diisi. Aku mau bilang, apapun yang terjadi jangan biarkan orang lain mengganggu fokusmu, apalagi sampe menjatuhkan dinding-dinding kekuatanmu. Yang bener-bener tau dirimu seperti apa, ya cuma kamu sendiri. Gak akan pernah ada orang lain yang pantes menjatuhkan kamu di dunia ini. 

Ini adalah kalimat ajaib yang selalu aku percaya, “everything will work out in the end, you don't need to know how, you just have to believe that it will.”

Instagram : @iamtitikrahayu

Untuk siapapun yang sedang berjuang...

Kamu harus tau, kamu adalah sosok pilihan. Karena nggak ada yang bisa melangkah dan bertahan sejauh ini kalo dia nggak punya kekuatan dan ketegaran sebesar kamu. Kalo kamu ngerasa capek, itu wajar. Sangat manusiawi. Karna kita bukan matahari yang selalu bisa menghasilkan cahaya dan energinya sendiri. Energimu, energiku, dan energi kita semua perlu selalu diisi. Aku mau bilang, apapun yang terjadi jangan biarkan orang lain mengganggu fokusmu, apalagi sampe menjatuhkan dinding-dinding kekuatanmu. Yang bener-bener tau dirimu seperti apa, ya cuma kamu sendiri. Gak akan pernah ada orang lain yang pantes menjatuhkan kamu di dunia ini. 

Ini adalah kalimat ajaib yang selalu aku percaya, “everything will work out in the end, you don't need to know how, you just have to believe that it will.”

Instagram : @iamtitikrahayu

5 min