17 episodes

Hallo teman teman, untuk memberikan informasi dengan jangkauan yang lebih luas, kini hmta memiliki official account spotify loh!
yuk dengarkan berbagai kontennya di Spotify HMTA UPNYK

HMTA PODCAST HMTAUPNYK

    • Society & Culture

Hallo teman teman, untuk memberikan informasi dengan jangkauan yang lebih luas, kini hmta memiliki official account spotify loh!
yuk dengarkan berbagai kontennya di Spotify HMTA UPNYK

    NGOBAM #2 : Efek Transisi Energi Terhadap Penggunaan Energi Fosil di Indonesia - IKATA

    NGOBAM #2 : Efek Transisi Energi Terhadap Penggunaan Energi Fosil di Indonesia - IKATA

    Halo semuaaaa! 

    Kita bersama mas Catur Gunadi (Ketua Ikata), mas Agus Sumaryanto (Tambang 83) dan mas Iswan Sujarwo (Tambang 76) sebagai narasumber pada podcast kali ini. Diskusi yang dibincangkan terkait efek dari transisi energi terhadap penggunaan energi fosil di Indonesia. Dengerin yuk diskusi di podcast ini untuk menghadapi tantangan transisi energi di masa depan!

    Viva Tambang!!!

    • 48 min
    Indentifikasi Sektor Industri Yang Membutuhkan Komoditas Yang Tergolong Mineral Kritis

    Indentifikasi Sektor Industri Yang Membutuhkan Komoditas Yang Tergolong Mineral Kritis

    Mineral kritis merupakan mineral logam dan non-logam yang mempunyai fungsi ekonomis penting, sulit diperoleh dengan mudah, tidak dapat diganti oleh mineral lain, dan menghadapi beberapa tingkat risiko kehabisan pasokan. Risiko pasokan dapat berasal dari kelangkaan geologis, masalah geopolitik, kebijakan perdagangan, atau faktor lainnya.



    Seperti yang kita ketahui bersama dalam penentuan mineral kritis diperlukan tingkat resiko kehabisan mineral. Tingkat resiko kehabisan sendiri dapat diketahui dari banyaknya cadangan dan sumberdaya yang ada di suatu negara. Oleh karena itu  negara wajib memiliki inventarsasi cadangan atau sumberdaya atau daftar jumlah tonase cadangan atau sumberdaya yang dimiliki dalam suatu negara. Selain dari tingkat resiko kehabisan suatu mineral dibutuhkan juga tingkat kebutuhan dari mineral bahan baku tersebut. Tingkat kebutuhan suatu mineral tiap negara melakukan pendekatan klasifikasi yang berbeda yang nantinya berhubungan dengan strategi penyusunan mineral kritis.

    • 6 min
    Inventarisasi aset cadangan dan sumberdaya di Indonesia, Usaha dalam Penyusunan Daftar Mineral Kritis

    Inventarisasi aset cadangan dan sumberdaya di Indonesia, Usaha dalam Penyusunan Daftar Mineral Kritis

    Mineral kritis merupakan mineral logam dan non-logam yang mempunyai fungsi ekonomis penting, sulit diperoleh dengan mudah, tidak dapat diganti oleh mineral lain, dan menghadapi beberapa tingkat risiko kehabisan pasokan. Risiko pasokan dapat berasal dari kelangkaan geologis, masalah geopolitik, kebijakan perdagangan, atau faktor lainnya.

    Kebutuhan akan mineral kritis bukan menjadi hal yang tidak umum lagi bagi masing-masing negara. Karena pada zamannya, perkembangan zaman menuntut tiap tiap negara untuk berkembang dan peran mineral kritis dalam memenuhi tuntutan ini sangat dibutuhkan. Namun sesuai dengan pengertiannya secara umum, mineral kritis ini sangat terbatas di dunia sehingga dibutuhkan beberapa startegi dalam pemakaiannya.

    • 8 min
    NGOSEK X PERMATA FT UNSRI - Apakah Anggota Masih Butuh PERMATA?

    NGOSEK X PERMATA FT UNSRI - Apakah Anggota Masih Butuh PERMATA?

    Kembali lagi di konten NGOSEK (Ngobrol Bareng Eksternal). Pada podcast kali ini Eksternal HMTA mengajak teman teman dari PERMATA FT UNSRI untuk membahas mengenai PERMATA INDONESIA.

    Manfaat apa saja yang sudah diberikan PERMATA INDONESIA bagi anggotanya? dan apa saja yang anggota sudah berikan untuk PERMATA INDONESIA? Saksikan podcast kita berikut ini.

    Viva Tambang!!!

    • 47 min
    NGOBAM #1 : Tambang Tanpa Izin & Tambang Pengubah Peradaban - Mas Catur Gunadi

    NGOBAM #1 : Tambang Tanpa Izin & Tambang Pengubah Peradaban - Mas Catur Gunadi

    Halo semuaaaa! 

    Eksternal HMTA Memperkenalkan NGOBAM (Ngobrol Asik Bareng Alumni)

    Dengerin yuk, sedikit cerita sekaligus wejangan dari Ketua IKATA yaitu mas Catur Gunadi untuk menghadapi tantangan perkuliahan ini!

    Kali ini, diskusi asik yang dibincangkan terkait Pertambangan Tanpa Izin (PETI) dan Pertambangan mengubah peradaban.



    Let’s Talk About It!

    • 53 min
    Urgensi Mineral Kritis

    Urgensi Mineral Kritis

    Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam, salah satunya pada sektor sumber daya mineral. Mineral kritis merupakan mineral logam dan non logam yang mempunyai fungsi ekonomis penting, sulit diperoleh, dan tidak dapat diganti dengan mineral lain.

    Memasuki era industri 4.0 sudah bukan rahasia umum lagi jika hampir seluruh aspek kehidupan manusia menggunakan teknologi yang kontemporer. Penggunaan teknologi terkhusus perkembangannya saat ini bisa dikatakan sangat pesat, bisa dilihat dari inovasi-novasi teknologi yang sudah terealisasi.

    Mineral kritis digadang-gadang menjadi mineral yang sangat dibutuhkan di masa mendatang karena merupakan bahan baku dalam menunjang “green technology”.

    • 5 min

Top Podcasts In Society & Culture

No Stupid Questions
Freakonomics Radio + Stitcher
唐陽雞酒屋
唐綺陽
Where Everybody Knows Your Name with Ted Danson and Woody Harrelson (sometimes)
Team Coco & Ted Danson, Woody Harrelson
好味小姐開束縛我還你原形
好味小姐
Freakonomics Radio
Freakonomics Radio + Stitcher
Modern Wisdom
Chris Williamson