1 episode

Hargai sesuatu yang sederhana. Kadangkala membuat kita bahagia. Twitter (@dhan203)

Jejak Langkah Tri Ramadhan Setia Putra

    • Arts

Hargai sesuatu yang sederhana. Kadangkala membuat kita bahagia. Twitter (@dhan203)

    Episode 1. Puisi Gus Mus Kau ini Bagaimana atau Aku Harus Bagaimana

    Episode 1. Puisi Gus Mus Kau ini Bagaimana atau Aku Harus Bagaimana

    KH. Musthofa Bisri atau biasa disapa Gus Mus merupakan salah satu dari sekian banyak Ulama’ yang kita miliki. Gus adalah sapaan ala masyarakat pesantren kepada seorang putra Kyai. Ya, Gus Mus adalah putra dari KH. Bisri Musthofa (Pondok Pesantren Raudlatuth Thalibin Rembang).

    Gus Mus, Kyai lulusan Universitas Al Azhar Cairo ini sekarang sedang disibukkan dengan menjadi pengasuh di Pondok Pesantren Raudlatuth Thalibin Rembang. Selain dikenal sebagai seorang Kyai, Gus Mus juga dikenal sebagai seorang Budayawan, Penulis produktif, dan Seniman. “Cintamu”, “Ada Apa Dengan Kalian”, “Sajak Atas Nama”, dan “Gelap Berlapis-lapis”.

    • 3 min

Top Podcasts In Arts

MALAM SERAM
KC Champion
99% Invisible
Roman Mars
呼叫仙贝|快和仙女宝贝一起玩耍
呼叫仙贝
下一本讀什麼?
閱讀前哨站 瓦基
The Moth
The Moth
McCartney: A Life in Lyrics
iHeartPodcasts and Pushkin Industries