17 episodios

Cerita Radio - Cerita Random Dios. Berisi pengalaman dan hal-hal dari perspektif seorang mantan penyiar radio yang sekarang kuli di belakang komputer.

Jika ada saran bisa kirim ke ceritarandomdios@gmail.com

Cerita Radio Dios Yarona Larosa

    • Sociedad y cultura

Cerita Radio - Cerita Random Dios. Berisi pengalaman dan hal-hal dari perspektif seorang mantan penyiar radio yang sekarang kuli di belakang komputer.

Jika ada saran bisa kirim ke ceritarandomdios@gmail.com

    Filosofi Jari

    Filosofi Jari

    Ilmu yang mungkin tidak didapatkan melalui kegiatan belajar formal adalah pengalaman seseorang dan juga budaya yang ada disekitar. Gw mendengar Filosofi ini saat setahun baru menginjak tanah Jawa. Menjadi berkat, bukan sandungan. Selamat mendengarkan.



    Terimakasih Kak Queen untuk backsound diepisode kali ini. Kepion cover-cover lagu lainnya kak Queen di Youtube Channel : Gaby Queenningtyas
    Link: https://www.youtube.com/channel/UCHcnbxy9WueHb7wpChM79QA



    Jika ada saran dan masukan, bisa kontak ceritarandomdios@gmail.com

    • 9 min
    Masa Depan Orang Tua

    Masa Depan Orang Tua

    Panti Jompo adalah salah satu tempat berefleksi untuk mengingat orangtua dan melihat masa depan kelak. Tempat ini kadang ada yang memilih untuk menjadi tujuan. Namun dalam perspektif seorang Dios, selama hayat dikandung badan, maka orangtua adalah tanggungjawab kita untuk merawat dan menjaga. Selamat Berefleksi

    Thank you untuk Backsound kali ini (Harta Berharga) dari Wisnu Yudhistira N P
    Check Youtube-nya https://www.youtube.com/watch?v=2qViQOaU0KU
    Jika ada saran dan masukan, bisa kontak ceritarandomdios@gmail.com

    • 10 min
    Terimakasih

    Terimakasih

    Akhirnya hibernasi selesai. Saatnya berkarya kembali. Terimakasih adalah kata "magic" dan semua tertuang pada episode ini. Terimakasih untuk yang selalu menunggu podcast Cerita Radio. Kebaikan jangan berhenti dikamu, tapi teruskan. Biarkan orang sekitarmu merasakan kebaikan juga.

    • 6 min
    Lidah Tak Bertulang

    Lidah Tak Bertulang

    Yang dipegang dari manusia adalah perkataannya. Jadi, gw sendiri mencoba bagaimana apa yang gw katakan bisa dipertanggungjawabkan. Kasihan kalau kepercayaan hilang hanya karena perkataan. Selamat mendengarkan

    • 7 min
    Don't Judge The Book by It's Cover

    Don't Judge The Book by It's Cover

    Pengalaman ini bener-bener tidak pernah gw lupain. Ini bagaimana gw berusaha membuat orang lain untuk respect kepada siapapun. Selamat mendengarkan

    • 8 min
    Ikut Komunitas, Why Not?

    Ikut Komunitas, Why Not?

    Kegiatan di kampus bagi mahasiswa itu penting, penting banget malah. Disana akan melatih soft skill diluar perkuliahan. Tapi, kalau memang kampus tidak bisa menjadi peraduan, jangan khawatir. Komunitas banyak dan bisa menjadi pilihan kalian. Tapi tetap yang berdampak positif bagi diri sendiri dan sekitar.

    • 6 min

Top podcasts en Sociedad y cultura

Seminario Fenix | Brian Tracy
matiasmartinez16
Se Regalan Dudas
Dudas Media
The Wild Project
Jordi Wild
El lado oscuro
Danny McFly
CARAS VEMOS SUFRIMIENTOS
Silvia Olmedo
De Todo Un Mucho
De Todo Un Mucho