10 episodes

Tiap episode bakal kita bahas buku-buku yang diangkat jadi film. Atau film-film yang dibukukan, walau jarang. Sampe buku yg niatnya mau difilemin tapi ga jadi-jadi.
Dibawakan sama Pras, MissK & Nabila.

Satronin Buku & Film Pras, MissK, Nabila

    • Arts

Tiap episode bakal kita bahas buku-buku yang diangkat jadi film. Atau film-film yang dibukukan, walau jarang. Sampe buku yg niatnya mau difilemin tapi ga jadi-jadi.
Dibawakan sama Pras, MissK & Nabila.

    Film di titik persimpangan hidup

    Film di titik persimpangan hidup

    Episode terakhir di musim pertama podcast Satronin. Miske, gw dan tamu kali ini, Toro, cerita film apa yg setelah dilihat ke belakang ternyata berdampak besar ke hidup kami sekarang. Episode ini khusus ditujukan untuk lu semua yg beberapa hari ke depan akan menempuh ujian masuk PTN. Mudah-mudahan obrolan kita bisa memberikan sedikit inspirasi atau semangat. Tahun-tahun mendatang di kampus, akan menjadi tahun-tahun terbaik dalam hidup lu semua.. percaya deh..

    • 32 min
    Masa depan & luar angkasa

    Masa depan & luar angkasa

    Masing-masing kami pilih 3 alat dari kantung ajaib Doraemon yg ingin diwujudkan. Ditambah, alat-alat apa dari manga atau anime Doraemon yg udah mendekati kenyataan saat ini. Selanjutnya, emang ada cerita Doraemon yang gelap? Dengerin aja...

    • 30 min
    BadTime Stories, sisi gelap dari dongeng.

    BadTime Stories, sisi gelap dari dongeng.

    Putri duyung yang alih-alih nikah sama pangeran malah jadi buih di laut? Atau tudung merah yang akhirnya dimakan Serigala? Gimana cerita dongeng asli yg ternyata lebih gelap. Dan gimana cerita Sleeping Beauty yg akhirnya tragis?

    • 42 min
    Fiksi Ahistoris

    Fiksi Ahistoris

    Belajar sejarah dari buku dan film? Enak karena cepat tapi harus punya skeptisme kalau film pun bersifat subjektif. Dengan tamu Hilman, kita ngomongin Soegija, Sultan Agung, Surat dari Iwo Jima, Kerajaan Surga Jerussalem, Raja Henry yg hobi menggalin kepala bininya, Hitler di mata sekretarisnya, sampe ke pertanyaan "benar ga sih Abraham Lincoln itu pemburu Vampir?"

    • 43 min
    Bloody Valentine

    Bloody Valentine

    Kita bertiga membahas gimana film dan buku horror walau bikin takut, tapi selalu ditonton. Mulai dari Hereditart, Jelangkung, Exorcist sampe Ringu, yg populerin Sadako Dan kenapa hantu di tiap budaya punya kesamaan? Ditambah gimana perbedaan budaya antara org bule dan Asia hadapin hantu. Terakhir... apakah hantu ada?

    • 37 min
    Antara Minke dan Dilan

    Antara Minke dan Dilan

    Apa persamaan Minke, tokoh di novel Bumi manusia, dan Dilan? Selain sama2 diperankan oleh Iqbal di film adaptasinya. Keduanya juga punya kisah cinta yg seru. Seleranya aja yg beda, yg satu seleranya Kolonial, yg satu lagi Milenial. Dan bagaimana kalau keduanya kita tukar jamannya? Dilan ke masa pergerakan 1908 dan Minke ke era Orde Baru 1990an?

    • 35 min

Top Podcasts In Arts

The Author Revolution® Podcast
Carissa Andrews
The Business of Fashion Podcast
The Business of Fashion
The Jimmy Dore Show
Jimmy Dore
Fresh Air
NPR
Olivia Rodrigo Drivers License
Spencer Oko
Science Fiction Book Club: The Three-Body Problem
Lore Party Media