1 episode

Nongkrong Diskusi Logika atau yang lebih dikenal dengan NOKULOGI adalah sebuah komunitas yang bergerak dibidang literasi. Komunitas yang terbentuk dari tongkrongan warung kopi pada tahun 2018 ini aktif melakukan diskusi yang membahas Arkeologi, Sejarah, Filsafat, dan Politik. Sumber yang digunakan untuk bahan diskusi ini berpa buku, jurnal ilmiah ataupun film. Diskusi menggunakan bahasa Indonesia dan campuran bahasa daerah.

NOKULOGI PODCAST Nokulogi

    • Society & Culture

Nongkrong Diskusi Logika atau yang lebih dikenal dengan NOKULOGI adalah sebuah komunitas yang bergerak dibidang literasi. Komunitas yang terbentuk dari tongkrongan warung kopi pada tahun 2018 ini aktif melakukan diskusi yang membahas Arkeologi, Sejarah, Filsafat, dan Politik. Sumber yang digunakan untuk bahan diskusi ini berpa buku, jurnal ilmiah ataupun film. Diskusi menggunakan bahasa Indonesia dan campuran bahasa daerah.

    Apa itu Obsidian?

    Apa itu Obsidian?

    Obsidian merupakan salah satu jenis batuan vulkanik yang dimanfaatkan menjadi bahan baku alat-alat serpih pada masa prasejarah. Selamat mendengarkan diskusi kami dan semoga bermanfaat. Kalian bisa follow spotify dan Instagram kami @nokulogi, bisa juga mengirimkan kritik dan saran untuk diskusi selanjutnya.


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/nokulogipodcast/message

    • 21 min

Top Podcasts In Society & Culture

Психология с Александрой Яковлевой
Александра Яковлева
Мы расстались
Мы расстались
Хакни мозг
Ольга Килина х Богема
How to Be Fine
Kristen and Jolenta
Сергей Стиллавин и его друзья
Стиллавин и его друзья
Sue Perkins: An hour or so with...
Audioboom Studios