5 episodes

Berbagi cerita tentang kehidupan sehari-hari maupun fiksi dalam bahasa Jawa dan bahasa Indonesia.

Dewi Bercerita Dewi Surani

    • Business

Berbagi cerita tentang kehidupan sehari-hari maupun fiksi dalam bahasa Jawa dan bahasa Indonesia.

    #3 Prodi dan Profesi: Editor, Tokoh di balik Buku

    #3 Prodi dan Profesi: Editor, Tokoh di balik Buku

    Ketika sebuah buku sampai di tangan pembaca, sebenarnya ada proses panjang yang dilewatinya sejak dalam bentuk manuskrip dari penulis. Dalam penerbitan sebuah buku, ada orang-orang yang berperan di dalamnya, salah satunya editor. Apa sih sebenarnya editor itu?

    Music: Inspiring Acoustics by AShamaluevMusic  (https://soundcloud.com/ashamaluevmusic/inspiring-acoustic)

    • 39 min
    Rebranding

    Rebranding

    Karena di awal pembuatan podcast ini belum tahu arahnya akan ke mana, akhirnya diputuskan untuk season 1 ini akan melanjutkan membahas berbagai pilihan program studi dan profesi.

    • 2 min
    #2 Prodi dan Profesi: Cita-Citanya Susan: Dokter

    #2 Prodi dan Profesi: Cita-Citanya Susan: Dokter

    Dokter adalah profesi yang jadi favorit anak-anak kalau ditanya cita-citanya apa. Anak-anak tahun 90-an pasti familier dengan lagu "Cita-Citaku" dari Kak Ria Enes dan Susan. Kalau ditanya ingin jadi apa, Susan ingin menjadi dokter supaya bisa menyuntik orang lewat. Lantas, seperti apa sebenarnya proses yang harus dilewati untuk menjadi dokter?

    • 1 hr 3 min
    #1 Prodi dan Profesi: Kuliah Sastra Indonesia: Terdampar, tapi Tidak Tersesat

    #1 Prodi dan Profesi: Kuliah Sastra Indonesia: Terdampar, tapi Tidak Tersesat

    Ketika saya kuliah Sastra Indonesia, sering kali saya menerima pertanyaan seperti "Kuliahnya ngapain?", "Cara masuknya gimana?", "Nanti kalau udah lulus jadi apa?" Lewat podcast ini saya dan sahabat saya ingin memberikan gambaran tentang perkuliahan di Sastra Indonesia.

    • 56 min
    Perkenalan

    Perkenalan

    Perkenalan singkat tentang siapa saya dan apa yang akan saya bawakan dalam podcast ini.

    • 1 min

Top Podcasts In Business

Think Fast, Talk Smart: Communication Techniques
Stanford GSB
Borsada bi' Başına
İlker
Dünya Trendleri
Aykut Balcı
Bir Yaşam Felsefesi Olarak Girişimcilik
İnanç Ayar
İş Geliştirme & Satış 101
Selçuk Can Güven
声动早咖啡
声动活泼