Bapak menjelaskan bahwa ahlul kitab (Yahudi dan Nasrani) akan masuk surga. Lalu, bagaimana dengan orang Hindu, Budha, dan Konghucu, pak? Apakah mereka juga akan masuk surga?
Menurut bapak, siapa yang lebih disukai Tuhan: orang beragama yang jahat (pembunuh, perampok, atau pencuri, misal) atau orang ateis yang selalu berbuat baik kepada sesama manusia?
Prof. Dr. Alwi Shihab menjawab pertanyaan-pertanyaan ini dalam Podcast Alwi Shihab episode 25.
Information
- Show
- FrequencyUpdated Semiweekly
- PublishedSeptember 15, 2020 at 3:25 AM UTC
- Length14 min
- Season1
- Episode25
- RatingClean