38 min

Spesial WMHD #8: Adaptasi Hidup Jauh dari Keluarga TIPSI: Tips Psikologi

    • Mental Health

Calling all anak rantau atau klean-klean yang berencana merantau (entah keluar kota atau keluar negeri ya hehe). Membayangkan hidup jauh untuk menempuh studi, tak selamanya indah dan mulus ya ternyata.. Nyatanya, kita juga perlu memikirkan bagaimana nih beradaptasi di lingkungan baru? Gimana nih hidup jauh dari keluarga?

Saatnya kita kupas tuntas untuk paham betul dan belajar bagaimana supaya kita bisa beradaptasi saat hidup jauh menmpuh studi bersama Kak Bertrand (Anggota RoCMHI, Alumni Fakultas Psikologi UI yang merupakan Awardee dari IISMA)

---

Podcast ini disiarkan secara langsung (live video) pada tanggal 9 Oktober 2022 dalam rangka memperingati #WorldMentalHealthDay.

#WorldMentalHealthDay #WMHD #HariKesehatanMentalSedunia

Calling all anak rantau atau klean-klean yang berencana merantau (entah keluar kota atau keluar negeri ya hehe). Membayangkan hidup jauh untuk menempuh studi, tak selamanya indah dan mulus ya ternyata.. Nyatanya, kita juga perlu memikirkan bagaimana nih beradaptasi di lingkungan baru? Gimana nih hidup jauh dari keluarga?

Saatnya kita kupas tuntas untuk paham betul dan belajar bagaimana supaya kita bisa beradaptasi saat hidup jauh menmpuh studi bersama Kak Bertrand (Anggota RoCMHI, Alumni Fakultas Psikologi UI yang merupakan Awardee dari IISMA)

---

Podcast ini disiarkan secara langsung (live video) pada tanggal 9 Oktober 2022 dalam rangka memperingati #WorldMentalHealthDay.

#WorldMentalHealthDay #WMHD #HariKesehatanMentalSedunia

38 min