15 episodios

Selamat datang di ruang imajinasi seorang wanita pecandu kopi, buku, dan sastra. Mari kita berteman dalam kata, menjelma suara, dan menjadi penikmat yang apik dalam setiap karya.

Salam Literasi

Diksi Naluri Nur Fadillah

    • Arte

Selamat datang di ruang imajinasi seorang wanita pecandu kopi, buku, dan sastra. Mari kita berteman dalam kata, menjelma suara, dan menjadi penikmat yang apik dalam setiap karya.

Salam Literasi

    Tentang Perempuan

    Tentang Perempuan

    Perempuan yang dulu kau tinggalkan, kini sudah tumbuh menjadi pribadi yang lebih kokoh. Setidaknya, baginya kau hanyalah gubuk tua yang meninggalkan banyak cerita

    • 3 min
    Hello Juli.

    Hello Juli.

    Bagaimana kabar penghujung Juli ? Masih dengan jiwa yang lama atau sudah Berani berdiri sendiri di bawah kaki langit untuk memperjuangkan diri ?

    • 3 min
    Keterasingan

    Keterasingan

    Kita pernah berjarak seperti hujan dan rintiknya, sebelum menjadi jarak antara hujan dan reda.

    • 2 min
    April ke 22

    April ke 22

    Teruntuk diri yang dipaksa oleh keadaan. Intuisi terhadap pengakuan. Doaku melangit, jiwaku membumi. Semoga semesta menjadi saksi.

    • 1 min
    Buku Harian

    Buku Harian

    Tanpa sadar kau telah menjadikanku buku harian. Diisi dengan kenangan yang berbalas pengkhianatan

    • 1 min
    Rumah Berpulang.

    Rumah Berpulang.

    Berlaku baik kepada sesiapa pun boleh. Tapi jangan sampai kamu lupa siapa yang patut diprioritaskan dan dibahagiakan. Karena kadangkala, kamu terlalu sibuk membahagiakan orang-orang yang bahkan tak pernah ingin membuatmu bahagia.

    • 2 min

Top podcasts de Arte

Un Libro Una Hora
SER Podcast
Flo y la comidia
Onda Cero Podcast
¿Te quedas a leer?
PlanetadeLibros en colaboración con El Terrat
Hotel Jorge Juan
Vanity Fair Spain
Grandes Infelices
Blackie Books
Gastropolítica
Maxi Guerra