20 episodes

Pembicaraan yang tercipta di pojok ruangan dengan suara - suara tanpa dusta berharap bahwa ada manusia yang bersedia untuk di sapa.
This is podcast kita tuh manusia, hosted by ilzam muntaqo and enjoy the process just like while you are listening to this podcast and waiting for an answer of your life. karena kita tuh manusia.

Kita Tuh Manusia ilzam muntaqo

    • Society & Culture

Pembicaraan yang tercipta di pojok ruangan dengan suara - suara tanpa dusta berharap bahwa ada manusia yang bersedia untuk di sapa.
This is podcast kita tuh manusia, hosted by ilzam muntaqo and enjoy the process just like while you are listening to this podcast and waiting for an answer of your life. karena kita tuh manusia.

    Sendiripun tetap mampu bertahan | Mentalk #13

    Sendiripun tetap mampu bertahan | Mentalk #13

    Dalam menghadapi setiap tantangan dalam kehidupan pasti selalu ada alasan untuk bertahan. Dalam episode kali ini, Mas Faisal akan berbagi cerita tentang bagaimana cara bertahan dalam perjalanan hidupnya di tanah orang lain sendirian. Semoga bermanfaat :)

    • 40 min
    Flashback Kehidupan | Mentalk #12

    Flashback Kehidupan | Mentalk #12

    Setiap manusia pasti punya fase perkembangannya masing-masing. Dengan setiap fase yang kita jalani, pasti selalu ada keunikan yang menjadikan diri kita menjadi diri kita yang seutuhnya.

    Episode kali ini membicarakan tentang perkembangan kehidupan gua di masa kecil sampe sekarang ini. Semoga bermanfaat :)

    • 24 min
    Kembali ke titik nol | Mentalk #11

    Kembali ke titik nol | Mentalk #11

    Kadang datengnya musibah emang suka bikin kita sadar sama tugas hidup yang sebenernya. Nunggu di gertak dulu, baru sadar. Tapi namanya juga manusia ya, kita semua kadang begitu.

    • 11 min
    We all deserve to be happy | Poetry #6

    We all deserve to be happy | Poetry #6

    Stay happy everyone :)

    • 1 min
    Menjadi yang (lebih) baik with @arctic.neo | Mentalk #10

    Menjadi yang (lebih) baik with @arctic.neo | Mentalk #10

    Beberapa dari kita memang selalu punya titik kelemahannya masing-masing untuk menjadi pribadi yang lebih baik. Setidaknya dengan kesadaran akan perbuatan yang kita lakukan bisa menjadi pagar pembatas agar kita tidah sampai kelewat batas. Di Episode kali ini, @arctic.neo atau yang biasa disebut Fiye, akan membicarakan prespektifnya terhadap hal tersebut. Semoga kita semua bisa terus berkembang dengan impian agar bisa menjadi pribadi yang terus menuju kepada hal yang baik, karena Kita Tuh Manusia.

    • 13 min
    Masih Body Shaming = Ga dewasa ! | Mentalk #9

    Masih Body Shaming = Ga dewasa ! | Mentalk #9

    Kadang dikatain karena kekurangan fisik emang segitu sakitnya sih ketimbang di katain karena kekurangan keterampilan. Lebih sakitnya lagi kalo dijadiin bahan lelucon. Sebelum kita teriak menolak dibody shamingkan sama orang lain, alangkah menyenangkannya kalo kita tingkatin kepercayaan diri kita dulu buat bentengin diri dari kata-kata jahat mereka. Percaya kalo tiap makhluk ciptaan tuhan selalu ada manfaatnya, tuhan nyiptain lu bukan karena iseng kok! Santai aja, karena Kita Tuh Manusia.

    • 15 min

Top Podcasts In Society & Culture

I Said What I Said
Carousel Network
The HonestBunch Podcast
Glitch Africa
So Nigerian
Dami Aros
Menisms
Madeaux Podcasts
Life Uncut
Brittany Hockley and Laura Byrne
To My Sisters
Courtney Daniella Boateng & Renée Kapuku