25 avsnitt

Podcast ini adalah sebuah sudut pandang dari Putu Sukma Kurniawan. Berisi pembahasan tentang isu terkini, kehidupan kuliah, akuntansi, statistik, sudut pandang dosen, dan lainnya. Mendengarkan podcast ini akan lebih sempurna jika ditemani secangkir teh hijau. Selamat mendengarkan.

Podcast Teh Hijau Putu Sukma Kurniawan

    • Vetenskap

Podcast ini adalah sebuah sudut pandang dari Putu Sukma Kurniawan. Berisi pembahasan tentang isu terkini, kehidupan kuliah, akuntansi, statistik, sudut pandang dosen, dan lainnya. Mendengarkan podcast ini akan lebih sempurna jika ditemani secangkir teh hijau. Selamat mendengarkan.

    Mengapa Implementasi Pajak Karbon Sangat Penting Untuk Indonesia?

    Mengapa Implementasi Pajak Karbon Sangat Penting Untuk Indonesia?

    Podcast kali ini membahas beberapa hal yang membuat implementasi pajak karbon menjadi penting dalam konteks Indonesia. Semoga nantinya implementasi pajak karbon ini dapat bermanfaat untuk masyarakat luas.

    • 14 min
    Bagaimana Strategi Investasi di Kondisi Pandemi?

    Bagaimana Strategi Investasi di Kondisi Pandemi?

    Podcast kali ini membahas mengenai strategi yang dapat kita lakukan sebagai investor pemula untuk berinvestasi dalam kondisi pandemi. Semoga bermanfaat untuk teman-teman semua.

    • 16 min
    Apakah Investor Pemula Menggunakan Analisis Fundamental?

    Apakah Investor Pemula Menggunakan Analisis Fundamental?

    Podcast kali ini berisi mengenai hasil survey tentang apakah investor pemula menggunakan analisis fundamental dalam keputusan investasi. Survey yang dilakukan adalah survey sederhana dan belum dapat dikatakan terbukti secara empiris. Semoga bermanfaat dan memberikan sudut pandang baru.

    • 19 min
    Bagaimana Aturan dan Peluang Investasi pada Aset Kripto?

    Bagaimana Aturan dan Peluang Investasi pada Aset Kripto?

    Pada podcast ini, saya berbagi sudut pandang mengenai aturan dan peluang investasi pada aset kripto. Podcast ini didasarkan pada pengalaman saya dan beberapa referensi ilmiah. Semoga bermanfaat.

    • 14 min
    Bagaimana Cara Mempelajari Istilah-Istilah Akuntansi dalam Bahasa Inggris?

    Bagaimana Cara Mempelajari Istilah-Istilah Akuntansi dalam Bahasa Inggris?

    Podcast kali ini membahas tentang cara yang dapat dilakukan untuk mempelajari istilah-istilah akuntansi dalam bahasa Inggris.

    • 13 min
    Cara Mudah Belajar Bahasa Inggris untuk Mata Kuliah English for Accounting

    Cara Mudah Belajar Bahasa Inggris untuk Mata Kuliah English for Accounting

    Podcast kali ini bercerita pengalaman saya dalam belajar Bahasa Inggris. Semoga bermanfaat. Selamat mendengarkan.

    • 17 min

Mest populära poddar inom Vetenskap

Dumma Människor
Acast - Lina Thomsgård och Björn Hedensjö
P3 Dystopia
Sveriges Radio
I hjärnan på Louise Epstein
Sveriges Radio
Det Mörka Psyket
Katarina Howner
A-kursen
Emma Frans och Clara Wallin
Vetenskapsradion Historia
Sveriges Radio