54 episodes

Karena menjadi Bunda tidak serta merta membuatmu kehilangan jati diri. Bunda tetap berhak meraih impiannya. Semua Bunda butuh dukungan, dan mengetahui ada sesamanya yang berani bercerita tentang ketidaksempurnaannya, kadang membuat Bunda lain menerima dirinya apa adanya. Menjadi Bunda adalah menyadari ada kebutuhan, keinginan, dan opini yang bisa dan boleh disuarakan. Bila ingin mengenal sisi lain dari podcaster Bincang Bunda, mampirlah ke ismyama.com atau @dian_ismyama

Bincang Bunda Dian Farida

    • Kids & Family

Karena menjadi Bunda tidak serta merta membuatmu kehilangan jati diri. Bunda tetap berhak meraih impiannya. Semua Bunda butuh dukungan, dan mengetahui ada sesamanya yang berani bercerita tentang ketidaksempurnaannya, kadang membuat Bunda lain menerima dirinya apa adanya. Menjadi Bunda adalah menyadari ada kebutuhan, keinginan, dan opini yang bisa dan boleh disuarakan. Bila ingin mengenal sisi lain dari podcaster Bincang Bunda, mampirlah ke ismyama.com atau @dian_ismyama

    Eps 12: Bullying di Tempat Kerja, What We Can Do? #Kolabakar

    Eps 12: Bullying di Tempat Kerja, What We Can Do? #Kolabakar

    Siapa sih yang enggak sedih kalau dibully di tempat kerja. Serba salah. Mau ngelaporin dibilang ngadu. Enggak dilaporin makin jadi. Kayak kasus yang sempat viral itu. Bullying bukan becandaan lho. Dampak negatifnya nyata. Korban bullying bisa terganggu mental dan psikisnya. Apa kata Mbak Novi Resmi Ningrum, seorang konsultan psikologi? Dengarkan di episode 12 podcast Bincang Bunda

    • 1 hr 4 min
    Eps 11: Mau Punya Anak Berapa?

    Eps 11: Mau Punya Anak Berapa?

    Halo, setelah sekian purnama, saya datang dengan bahasan yang cukup sensitif, yaitu tentang jumlah anak. Ternyata, ada lho pasangan yang memutuskan untuk child free. Di sisi lain, ada yang pingin punya anak sekian belas. Hmm, gimana kalau keputusan tersebut sampai bikin sebuah pulau nyaris musnah karena angka kelahiran yang rendah? Atau, ya biasa ajalah, kan keputusan punya anak kembali pada value masing-masing keluarga. Yuk, dengarkan opiniku di episode 11 ini

    • 26 min
    Eps 10: Tetap Harmonis Bersama Pasangan di Tengah Pandemi #KolaBakar

    Eps 10: Tetap Harmonis Bersama Pasangan di Tengah Pandemi #KolaBakar

    Pandemi mempengaruhi semua hal. Baik kondisi keuangan, mental, bahkan rumah tangga. Kabarnya, banyak pasangan bercerai dimasa pandemi. Kok bisa ya? Lalu, apa yang dapat kita lakukan agar tetap harmonis bersama pasangan dan bisa melalui badai corona ini. #KolaBakar hadir dengan narasumber Mbak @noviresmi_ningroem Konsultan Psikologi, Praktisi Parenting dan Pernikahan

    • 50 min
    Eps 9: Pesan Parenting dari Drakor True Beauty

    Eps 9: Pesan Parenting dari Drakor True Beauty

    Kali ini aku ingin share beberapa parenting view dan pesan parenting yang bisa kita petik dari drama korea True Beauty yang baru saja tamat. Buat pendengar podcast Bincang Bunda yang belum nonton dramanya, its okey, di podcast ini aku jelasin juga kok sinopsisnya. Semoga bermanfaat ya

    • 21 min
    Eps 8: Cara Untuk Move On #KolaBakar

    Eps 8: Cara Untuk Move On #KolaBakar

    Episode 8 ini kolaborasi bareng pakar yaitu Mbak @noviresmi_ningroem seorang Konsultan Psikologi, Praktisi Parenting dan Pernikahan. Kami membahas tentang cara untuk move on. Langkah-langkahnya bagaimana. Buat kamu yang masih susah move on, dengerin ya!

    • 1 hr 9 min
    Eps 7: Anti Stres Hadapi Tantrum pada Anak - Di Balik Layar Buku Solo Pertamaku

    Eps 7: Anti Stres Hadapi Tantrum pada Anak - Di Balik Layar Buku Solo Pertamaku

    Alhamdulillah, buku pertamaku, yaitu sebuah buku nonfiksi parenting berjudul Anti Stres Hadapi Tantrum pada Anak telah terbit dan open pre order. Di episode kali ini, aku menceritakan awal mula bisa menerbitkan buku. Gimana sih perjuangannya? Suka dukanya? Dan apa motivasiku menulis buku ini. Doakan berkah bermanfaat ya bukuku. Kalau kalian mau pesan, bisa DM ke IG @dian_ismyama atau IG @podcastbincangbunda

    • 19 min

Top Podcasts In Kids & Family

Calm Parenting Podcast
Kirk Martin
Good Inside with Dr. Becky
Dr. Becky Kennedy
Greeking Out from National Geographic Kids
National Geographic Kids
Circle Round
WBUR
Parenting & You With Dr. Shefali
Dr. Shefali / Maia Wisdom
Wow in the World
Tinkercast | Wondery