11 episodes

Merdesa Podcast | a Part of Ciburial Online & Social Media (COSM), dari Desa Ciburial untuk Indonesia.

merDesa Ayi Sumarna

    • Society & Culture

Merdesa Podcast | a Part of Ciburial Online & Social Media (COSM), dari Desa Ciburial untuk Indonesia.

    Diam & Dengarkan #4 | Air, Sumber (gaya) Hidup (Water, The Source of Lyfe)

    Diam & Dengarkan #4 | Air, Sumber (gaya) Hidup (Water, The Source of Lyfe)

    Tahukah kamu bahwa air bukanlah penghuni asli bumi? Air adalah sebuah hadiah terindah dari alam semesta untuk kita. Datang dari luar angkasa, dia membawa kehidupan untuk semua makhluk bumi termasuk manusia. 

    Air memang sangat vital untuk berbagai aspek kehidupan manusia, termasuk fashion dan kecantikan. Usaha kita untuk terlihat sempurna juga membutuhkan air dalam prosesnya. Namun, lagi-lagi karena keserakahan manusia, air berubah menjadi kotor. Demi mengikuti standar keindahan yang terus berganti, manusia malah merusak keindahan alam semesta.

    Narasumber:


    Didiet Maulana - Entrepreneur
    Novita Anggraini - Peneliti Air
    Dewi Kauw - Skin Dewi
    Afif Musthapa - Pelaku Upcycle


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/merdesa/message

    • 14 min
    Diam & Dengarkan #3 | Kerajaan Plastik (The Plastic Kingdom)

    Diam & Dengarkan #3 | Kerajaan Plastik (The Plastic Kingdom)

    Kita hidup di tengah-tengah kerumunan plastik. Hampir semua barang yang kita gunakan terbuat dari plastik. Bisa dibilang bahwa plastik sudah menjadi bagian dari manusia itu sendiri. 

    Berbagai kemudahan dan keuntungan yang ditawarkan membuat manusia terus memproduksi plastik. Sampai akhirnya, plastik menjadi salah satu ancaman terbesar bumi dan menjadi masalah yang harus dihadapi oleh manusia. Namun, tahukah kalian bahwa pada awalnya plastik diciptakan untuk menyelamatkan bumi?

    Narasumber:


    Ramadian Bachtiar - Biolog Kelautan
    M. Reza Cordova - Periset LIPI
    Moh. Junerosano - Waste4Change


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/merdesa/message

    • 9 min
    Ciburial Bercerita #2 | Artikel KawalCOVID19.id "Seri Penyintas COVID-19: Tidak Bergejala Serius Bukan Berarti Tidak Terinfeksi"

    Ciburial Bercerita #2 | Artikel KawalCOVID19.id "Seri Penyintas COVID-19: Tidak Bergejala Serius Bukan Berarti Tidak Terinfeksi"

    Halo Sahabat #Ciburial 

    #CiburialBercerita kembali hadir untuk menemani Sahabat #Ciburial di rumah aja selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Darurat (PPKM) ini. #CiburialBercerita bisa juga disimak melalui saluran youtube Desa Ciburial yaitu CiburialTV.

    Episode ke-2 #CiburialBercerita kali ini kami membacakan sebuah artikel menarik yang ditulis oleh Ridwansyah Yusuf Achmad (Staf Ahli bidang Investasi dan Hubungan Internasional untuk Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat) dan diterbitkan oleh KawalCOVID19.id pada 28 April 2020 lalu yang berjudul "Seri Penyintas COVID-19: Tidak Bergejala Serius Bukan Berarti Tidak Terinfeksi" artikel tersebut dapat diakses melalui tautan berikut: https://kawalcovid19.id/content/1192/seri-penyintas-covid-19-tidak-bergejala-serius-bukan-berarti-tidak-terinfeksi 

    Untuk Sahabat #Ciburial yang ingin "request" buku, artikel, cerpen, puisi dan dongeng-nya dibacakan di segmen ini, silakan menyampaikannya melalui komentar atau menghubungi melalui jaringan media sosial kami. 

    Musik disediakan oleh : 

    Track: Quiet Storm — Metro Vice [Audio Library Release]

    Music provided by Audio Library Plus

    Watch: https://youtu.be/M2dbXtJmP2U

    Free Download / Stream: https://alplus.io/quiet-storm

    Scott Buckley - 'Childhood' [Simple Piano & Strings CC-BY]

    Backsound Instrumen Piano Sinematis | Dramatis oleh : 48Art [Free background music].



    Selamat mendengarkan!


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/merdesa/message

    • 18 min
    Diam & Dengarkan #2 | Mens Sana In Corpore Sano

    Diam & Dengarkan #2 | Mens Sana In Corpore Sano

    Pepatah Romawi kuno mengatakan "Mens Sana in Corpore Sano" yang berarti jiwa yang sehat di dalam tubuh yang kuat. Namun, apa yang terjadi jika jiwa di dalam tubuh tidak sehat? Mengapa kita perlu menyehatkan jiwa? Apakah jiwa sama pentingnya dengan tubuh?  

    Chapter kedua ini akan menceritakan bagaimana manusia berinteraksi dengan bagian dirinya yang lain. Bagian dirinya yang begitu vital sehingga mampu melakukan hampir apapun kepada dirinya, yaitu mental. Dengan mengenali bagaimana mental kita bekerja, bisa menjaga kita tetap waras dan membantu memahami diri sebagai makhluk spiritual.

    Narasumber:


    Reza Gunawan - Praktisi Kesehatan Holistik
    Adeline Windy - Wellness Coach
    Ryu Hasan - Neuroscientist
    Ngatawi Al-Zastrouw - Budayawan Islam


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/merdesa/message

    • 9 min
    Ciburial Bercerita #1 | Cerpen "Filosofi Kopi (1996)" Karya Dewi "Dee" Lestari

    Ciburial Bercerita #1 | Cerpen "Filosofi Kopi (1996)" Karya Dewi "Dee" Lestari

    Merdesa Podcast kali ini menyajikan segmen baru yaitu "Ciburial Bercerita".  Informasi mengenai segmen ini atau apa itu Ciburial Bercerita kami sajikan di website Desa Ciburial. 

    Ciburial Bercerita bisa juga disimak melalui saluran youtube Desa Ciburial yaitu CiburialTV. Episode pertama ini kami membacakan cerpen menarik karya Dewi "Dee" Lestari yang berjudul "Filosofi Kopi (1996)" dari buku berjudul, "Filosofi Kopi: Kumpulan Cerita & Prosa Satu Dekade" karya Dewi 'Dee' Lestari.  

    Untuk Sahabat Merdesa Podcast yang ingin "request" buku, artikel, cerpen, puisi dan dongeng-nya dibacakan di segmen ini, silakan menyampaikannya melalui komentar atau menghubungi melalui jaringan media sosial kami.  

    "Musik disediakan oleh : 48Art [Free background music]."






    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/merdesa/message

    • 44 min
    Diam & Dengarkan #1 | Kiamat Yang Tak Terhindarkan

    Diam & Dengarkan #1 | Kiamat Yang Tak Terhindarkan

    Homo sapiens artinya adalah manusia yang bijaksana. 

    Chapter pembukaan ini memantik kesadaran tentang eksistensi manusia sebagai spesies "penguasa bumi", ternyata hanyalah bagian kecil dari debu semesta. Audiens diajak merenungkan eksistensi diri mereka masing-masing dan merenungi kondisi bumi, dengan kacamata yang selama ini jarang dipakai.

    Pandemi yang memberikan banyak waktu untuk merenung, menjadi titik awal perjalanan baru kita semua sebagai spesies. 

    Narasumber:

    Reza Gunawan - Praktisi Kesehatan Holistik

    Adeline Windy - Wellness Coach

    Ryu Hasan - Neuroscientist


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/merdesa/message

    • 13 min

Top Podcasts In Society & Culture

Stuff You Should Know
iHeartPodcasts
Fail Better with David Duchovny
Lemonada Media
This American Life
This American Life
The Ezra Klein Show
New York Times Opinion
Freakonomics Radio
Freakonomics Radio + Stitcher
We Can Do Hard Things
Glennon Doyle and Audacy