11 episodes

SabdaMu adalah pelita bagi langkahku, cahaya untuk menerangi jalanku. [Mazmur 119:105]
Firman itu menguatkan dan mengubahkan ✨

PMK Poltekkes Jakarta 2 PMK Poltekkes JKT2

    • Religion & Spirituality

SabdaMu adalah pelita bagi langkahku, cahaya untuk menerangi jalanku. [Mazmur 119:105]
Firman itu menguatkan dan mengubahkan ✨

    Murid Kristus Yang Sejati

    Murid Kristus Yang Sejati

    Sha to the lom teman-teman 🤗 SHALOM !
    Persekutuan Jumat kita minggu ini hadir lagi lhooo🥳🥳
    Dengan Temaaa ✨✨ *MURID KRISTUS YANG SEJATI*✨✨
    Mengetahui dan lakukan setiap panggilan Tuhan dalam hidup kitaa, hmm bagaimana yaa di hari esok nanti ? Apa yaa yg harus ku kerjakan ? Apa yaa yg harus ku pilih??
    Bagaimana yaa caranya menjadi murid yang sejatiiii??🤔🤔 yukk sama-sama mendengarkan kebenaran FirmanNya dalam podcast hari iniiii , selamat mendengarkaaannn Jesus love u ❤

    • 40 min
    Jesus Over Everything !

    Jesus Over Everything !

    Jesus Over Everything
    Yesus diatas segala-galanya, Yesus berkuasa atas segala sesuatu

    Tuhan kita jauh lebih besar dari apapun! Apapun yang kita alami, apapun yang kita takuti, apapun yang kita kawathirkan.
    ada kalimat mengatakan "bahwa Tuhan tidak akan memberikan pencobaan melebihi kekuatan kita." Namun, ternyata pencobaan maupun masalah yang kita alami itu tidak ada apa-apanya, karena kita kepunyaan Tuhan dan kita memiliki Tuhan yang jauhhh melampaui segalanya. 

    Jesus over everyhting, I am His , and He is mine.
    Jadi, kita aja adalah kepunyaanNya mengapa harus takut ? Berjalan bersama Tuhan , berarti berjalan diatas segalanya!
    Masalah pasti ada , namun Tuhan kita akan selalu ada !

    • 43 min
    Would you be mine ?

    Would you be mine ?

    Tuhan pasti telah mempersiapkan yang terbaik dalam kehidupan kita.

    "Hmm, tapi Tuhan aku ingin dan rindu untuk memiliki pasangan"

    Bagaimana ya untuk tahu , pasangan yang sepadan dari Tuhan ? 

    Apakah kita telah siap ? 

    Seperti apa hubungan yang sehat itu ? dan mengandalkan Tuhan ?



    Cinta itu Kasih dan Kasih itu kudus. Perasaan cinta dan sayang juga merupakan anugerah yang Tuhan berikan. Cinta bukan membahas fokus untuk diri sendiri saja, namun membangun dan memuliakan Tuhan... 

    • 58 min
    Secret Place

    Secret Place

    Mazmur 46:2

    Allah itu bagi kita tempat perlindungan dan kekuatan, sebagai penolong dalam kesesakan sangat terbukti.

    Tinggal dalam hadiratNya, adalah anugerah yang sangaaat berharga yang kita dapatkan didunia ini. Satu-satunya tempat perlindungan dan pertahanan yang kokoh dan sejati hanya pada Allah saja. Manusia dapat mengecewakan, namun Allah tidak pernah mengecewakanmu. TanganNya selalu terbuka siap memelukmu dan memegangMu, karena Allah rindu berelasi dengan setiap kita dan sangat mengasihi kita...

    • 53 min
    Turn Back to Jesus

    Turn Back to Jesus

    Pertobatan sejati diawali bukan saat kita mulai berbuat baik, namun Pertobatan sejati terjadi ketika kita menikmati Tuhan untuk yang pertamakali. Dan Kerinduan itu akan terus ada.

    Berbuat baik bukan untuk diselamatkan, namun karena kita tahu bahwa kita telah diselamatkan, dan menyayagi Allah.



    Shalom Teman-temann !!

    Untuk ppt bisa diakses di link dibawah ini yaa :

    https://drive.google.com/file/d/1U4ODMAkwMEPU7I1q68EmhGs9wfIztiQ1/view?usp=sharing

    • 35 min
    Don't Wait Until Tomorrow

    Don't Wait Until Tomorrow

    Time =Life

    waktu adalah hidup. 

    Pergunakanlah waktu sebaik-baiknya, karena waktu tidak bisa diulang, tidak bisa ditunda, tidak bisa dihentikan.

    Waktu adalah anugerah, kairos yang Tuhan berikan dan tidak akan pernah bisa diulang kembali.

    Musa berdoa, “Ajarlah kami menghitung hari-hari kami sedemikian, hingga kami beroleh hati yang bijaksana” (Mazmur 90:12)

    • 42 min

Top Podcasts In Religion & Spirituality

The Bible in a Year (with Fr. Mike Schmitz)
Ascension
The Bible Recap
Tara-Leigh Cobble
WHOA That's Good Podcast
Sadie Robertson Huff
In Totality with Megan Ashley
Megan Ashley
Into The Gray
Rev. Benjamin R. Cremer
Girls Gone Bible
Girls Gone Bible