19 episodes

Sebuah podcast personal yang membahas banyak hal, apapun, dan semau-mau saya!

Podcastnya Rodif Rodif

    • Society & Culture

Sebuah podcast personal yang membahas banyak hal, apapun, dan semau-mau saya!

    Podcastnya Rodif #1 — Gus Dur, Reformasi, dan Demokrasi Indonesia

    Podcastnya Rodif #1 — Gus Dur, Reformasi, dan Demokrasi Indonesia

    Series 2 Podcastnya Rodif tentang tokoh akhirnya tayang. Pada episode perdana ini, tokoh yang diangkat adalah seorang guru bangsa, yakni Gus Dur, yang perjuangan semasa hidupnya perlu diteladani dan diteruskan oleh kita sebagai generasi muda. Bersama Naeni Amanullah (@naeni_am/dosen sosiologi di Unusia Jakarta), Triono WS (@trionows/redaktur di detik.com), dan M Ajie Najmuddin (@majienajmuddin/Koordinator Gusdurian Solo), kami membincang sosok Gus Dur dari berbagai perspektif. Utamanya adalah peran Gus Dur dalam masa reformasi 1998 dan beliau sebagai sosok vital dalam terbukanya keran demokrasi di Indonesia. Selamat mendengarkan! :)

    • 1 hr 58 min
    Podcastnya Rodif #16 — Tidak Jelas

    Podcastnya Rodif #16 — Tidak Jelas

    Ini benar-benar semau-mau saya beneran. Selamat mendengarkan. :)

    • 18 min
    Podcastnya Rodif #15 — Mau Tidak Mau Kita Harus Beradaptasi

    Podcastnya Rodif #15 — Mau Tidak Mau Kita Harus Beradaptasi

    Akibat wabah Covid-19 yang menjangkit dunia ini banyak aktivitas manusia yang mau tidak mau harus berubah. Dan mau tidak mau kita semua umat manusia harus bisa beradaptasi, entah di masa wabah ini terjadi atau kelak ketika wabah ini sudah usai. Bersama Abdul Choliq (@choliq04) yang merupakan seorang Project Manager di Bahasa.ai sekaligus praktisi Artifical Intelligence dan juga founder @sayuranpagi_, kami bincang-bincang tentang itu semua. Selamat mendengarkan! :)

    • 1 hr 8 min
    Podcastnya Rodif #14 — Santri Aktivis Bicara Pesantren dan Tantangannya di Era Disrupsi

    Podcastnya Rodif #14 — Santri Aktivis Bicara Pesantren dan Tantangannya di Era Disrupsi

    Menjadi seorang santri yang juga mahasiswa di UGM, apalagi aktif berorganisasi tentu tidak mudah dilakukan. Namun Sidiq Nur Toha (Filsafat UGM 2015/Ketua PMII Cabang Sleman) dan Qurrotul Nguyun (FH UGM 2015/Kadep Riset dan Edukasi Publik PMII Cabang Sleman) ini berhasil menjalaninya bahkan dengan sangat luar biasa. Seperti apa keseruan ngobrol bersama mereka berdua? Silakan didengarkan. :)



    ––––––––––––––––––––––––––––––

    Backsound credit:

    Lights by Sappheiros https://soundcloud.com/sappheirosmusic

    Creative Commons — Attribution 3.0 Unported  — CC BY 3.0

    Free Download / Stream: https://bit.ly/LightsSappheiros

    Music promoted by Audio Library https://youtu.be/-lbbHQbZNKg

    ––––––––––––––––––––––––––––––

    🎵 Track Info:  Title: Lights by Sappheiros

    Genre and Mood: Dance & Electronic + Inspirational

    • 1 hr 32 min
    Podcastnya Rodif #13 — Tentang Podcast Ini

    Podcastnya Rodif #13 — Tentang Podcast Ini

    Bercerita tentang bagaimana Podcastnya Rodif ini bermula dan apa saja yang ingin dihadirkan.
    ––––––––––––––––––––––––––––––
    Backsound credit:
    Lights by Sappheiros https://soundcloud.com/sappheirosmusic
    Creative Commons — Attribution 3.0 Unported  — CC BY 3.0
    Free Download / Stream: https://bit.ly/LightsSappheiros
    Music promoted by Audio Library https://youtu.be/-lbbHQbZNKg
    –––––––––––––––––––––––––––––– 
    🎵 Track Info:  Title: Lights by Sappheiros
    Genre and Mood: Dance & Electronic + Inspirational

    • 30 min
    Podcastnya Rodif #12 - Tentang Paidologia dan Refleksi yang Tiada Akhir (Episode Harlah PMII ke-60) Bagian II

    Podcastnya Rodif #12 - Tentang Paidologia dan Refleksi yang Tiada Akhir (Episode Harlah PMII ke-60) Bagian II

    Masih tentang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) yang bakal memasuki usia ke-60 pada 17 April 2020 besok. Bersama Najih Fikriyah (@najihf_), Muhammad Athar Fuadi (@athar_fuadi), dan Joko Priyono (@jokoprii), sebagai orang yang pernah berproses di PMII, kami mencoba peduli terhadap PMII dengan membincangkannya dengan perspektif paidologia juga merefleksikan perjalanan panjang PMII dalam sejarah peradaban Indonesia. Selamat berharlah PMII. Tangan terkepal dan maju ke muka! Salam pergerakan!

    Selamat menikmati.

    • 1 hr 16 min

Top Podcasts In Society & Culture

The Interview
The New York Times
Inconceivable Truth
Wavland
This American Life
This American Life
Stuff You Should Know
iHeartPodcasts
Shawn Ryan Show
Shawn Ryan | Cumulus Podcast Network
Archetypes
Archewell Audio